Evaluasi Karakter Agronomi Beberapa Genotipe Tetua dan Hibrid Tanaman Kacang Panjang (Vigna sinensis L.) Berpolong Merah

Ardian -, Genadi Aryawan, Y.C. Ginting

Abstract


Tanaman kacang panjang merupakan salah satu tanaman kacang-kacangan yang memiliki potensi bagus untuk dikembangkan.  Saat ini telah dilakukan kegiatan pemuliaan terhadap kacang panjang, salah satunya pada kacang panjang berpolong merah.  Penelitian ini bertujuan untuk: (1)  Mengevaluasi kualitas hasil produksi beberapa genotipe kacang panjang hibrid dan tetuanya; (2) Mendapatkan tanaman hibrid yang lebih unggul dari tetuanya: (3) Mengestimasi keragaman kacang panjang hasil persilangan antara genotipe Pm x Lu, Lu x Pm, Pm x Cm, Cm x Pm, genotipe tetua Lu, Cm, dan Pm.  Penelitian dilakukan di Laboratorium Lapangan Terpadu Universitas Lampung pada bulan Maret 2015 sampai dengan Juni 2015.  Bahan utama penelitian berupa 7 genotipe kacang panjang yang terdiri dari 3 tetua dan 4 hibrid.  Penelitian menggunakan rancangan acak lengkap dengan tiga kali ulangan.  Untuk mengetahui perbedaan karakter agronomi dilakukan uji lanjut menggunakan uji Least Significant Increase pada taraf nyata 5%, kemudian untuk mengetahui keragamannya dilakukan dengan cara membandingkan ragam dengan standar deviasinya.  Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa; (1) Genotipe  Lu x Pm merupakan genotipe yang mampu mewariskan sebagian sifat tetuanya, yaitu rasa manis dari tetua Lu serta karakter polong berwarna merah dari tetua Pm; (2) Genotipe Lu x Pm merupakan genotipe yang lebih baik dari tetuanya karena memiliki polong berwarna merah, memiliki kualitas rasa polong yang manis, dan panjang polong yang sesuai dengan selera konsumen; (3) Keragaman genotipe dan fenotipe pada populasi yang terdiri atas genotipe F1 Pm x Lu, Lu x Pm, Pm x Cm, Cm x Pm, genotipe tetua Lu, Cm, dan Pm memiliki nilai yang luas untuk sebagian besar karakter yang diamati kecuali jumlah cabang, °Brix, dan kerenyahan yang memiliki nilai keragaman sempit.

 Kata kunci: Karakter agronomi, Kacang panjang, Polong merah


References


Ameriana, M. 1998. Perbaikan Kualitas Sayuran Berdasarkan Preferensi Konsumen. Balai Penelitian Tanaman Sayuran. Bandung. 20 hlm.

Ginting et al. 2014. Identifikasi Sifat Fisik, Kimia, dan Sensoris Klon-Klon Harapan Ubijalar Kaya Antosianin. Jurnal Penelitian Pertanian Tanaman Pangan Vol.34 No.1 hlm 69-78.

Hapsari, R. T. 2014. Pendugaan Keragaman Genetik dan Korelasi Antara Komponen Hasil Kacang Hijau Berumur Genjah. Buletin Plasma Nutfah Vol.20 No.2 Th.2014: 51-58.

Haryanto, dkk. 2007. Budidaya Kacang Panjang. Penebar Swadaya. Jakarta.

Kuswanto, B., L. Waluyo, A. Soetopo, Afandi. 2007. Evaluasi Keragaman Genetik Toleransi Kacang Panjang (Vigna sesquipedalis (L). Fruwirth) Terhadap Hama Aphid. J. Akta Agrosia Edisi Khusus. No. 1 hlm.19-25.

Lakitan, B. Dasar-Dasar Agronomi. Rajawali. Jakarta.

Marmadion, T., S.L. Purnamaningsih, Kuswanto. 2014. Penampilan Delapan Galur Kacang Panjang (Vigna sesqupedalis L. Fruwirth) Pada Dua Musim Tanam. Jurnal Produksi Tanaman Vol.2 Nomor 3 hlm. 230-238

Nida, K. 2010. Pendugaan Variabilitas Genetik, Heritabilitas, dan Kemajuan Genetik Populasi F5 Cabai (Capsicum annuum L.) Hasil Persilangan IPB C2 dengan IPB C5. Skripsi. Institut Pertanian Bogor. Bogor. 2010. 52 hlm.

Septeningsih, C., A. Soegianto, Kuswanto. 2013. Uji Daya Hasil Pendahuluan Galur Harapan Tanaman Kacang Panjang (Vigna sesquidpedalis L.Fruwirth) Berpolong Ungu. Jurnal Produksi Tanaman Vol.1 No.4 hlm. 314-324

Stintzing F.C., K.M. Herbach, M.R. Mosshammer, R. Carle, W. Yi, S. Sellappan, C.C. Akoh, R. Bunch and P. Felker. 2005. Color, Betalain Pattern, and Antioxidant Properties of Cactus Pear (Opuntia spp.) Clones. J. Agric. Food Chem., 53, Pp. 442–451

Sumpena, U., Y. Kusandriani, dan Luthfi. 2013. Uji daya hasil sembilan galur harapan kacang merah di Jawa Barat. Jurnal Agrotropika 18(1):12-15

Suprihanto, E. 2009. Uji Daya Hasil Genotipe Kacang Panjang (Vigna sinensis var.sesquidpedalis (L) Koren) Keturunan Persilangan Galur Cokelat Putih, Cokelat, dan Hitam. Skripsi. Universitas Lampung. Bandar Lampung.




DOI: https://doi.org/10.21107/agrovigor.v9i1.1520

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Ardian -, Genadi Aryawan, Y.C. Ginting

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

situs scatter hitam

POSKOBET

POSKOBET

POSTOTO787

POSTOTO787

EMAS787

EMAS787

SUNDA787

SUNDA787

https://www.thedecliningwinter.com

ASIABET777

ASIABET777

https://mega888slots.com

https://www.thecarecommunity.com

https://mega888slots.com

diamond murah

voucher game

slot 4d

toto slot 88