Peran Single Mother Pekerja dalam Menstimulasi Kemandirian Anak Usia 5-6 Tahun di Desa Sembayat

Afinda Irdiya Cahyani, Eka Oktavianingsih, Siti Fadjryana Fitroh, Dias Putri Yuniar, Tarich Yuandana

Abstract


Fenomena banyaknya single mother pekerja buruh di Desa Sembayat menimbulkan tantangan tersendiri dalam menstimulasi perkembangan anak, khususnya dalam menstimulasi kemandirian anak usia dini. Single mother tidak hanya berperan sebagai pencari nafkah utama, tetapi juga menjalankan peran sebagai satu-satunya pengasuh utama anak di rumah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran single mother pekerja buruh dalam menstimulasi kemandirian anak usia 5-6 tahun di Desa Sembayat. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Teknik pengumpulan data meliputi wawancara, observasi, dan dokumentasi terhadap lima informan single mother pekerja buruh. Teknik analisis data menggunakan analisis data Miles and Huberman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa single mother pekerja menjalankan perannya melalui beberapa indikator, yaitu: 1) memberikan dukungan kepada anak, 2) menerapkan disiplin anak, 3) menghormati pendapat anak, 4) memberikan pujian daripada hukuman. Pada kemandirian anak-anak juga menunjukkan kemandirian meskipun tingkat kemandirian yang dimiliki berbeda-beda. Dapat disimpulkan bahwa meskipun menghadapi keterbatasan waktu, single mother pekerja di Desa Sembayat tetap mampu memberikan stimulasi terhadap perkembangan kemandirian anak usia dini. Hasil penelitian diharapkan dapat memberikan masukan bagi single mother, dan pihak yang berkaitan dalam mendukung  perkembangan anak. Serta menjadi referensi untuk penelitian selanjutnya dengan cakupan indikator kemampuan sosial emosional yang lainnya.


Keywords


Peran, single mother, kemandirian, anak, stimulasi

Full Text:

PDF

References


Affrida, E. N. (2017). Strategi Ibu dengan Peran Ganda dalam Membentuk Kemandirian Anak Usia Pra Sekolah. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(2), 114. https://doi.org/10.31004/obsesi.vz1i2.24

Ainun, S., & Harun, K. (2024). Tantangan Ibu Single Parent dalam Memenuhi Hak Anak Perspektif Perlindungan Anak dan Kesejahteran Ibu. JARIAH : Jurnal Risalah Addariya, 10(2), 41–51.

Anggraini, S., Wigati, I., Sartika, I. D., & ... (2023). Analisis Pola Asuh Orang Tua Tunggal dalam Kemandirian Anak Usia 6-8 Tahun. Innovative: Journal Of …, 3, 7529–7544. http://j-innovative.org/index.php/Innovative/article/view/7336%0Ahttps://j-innovative.org/index.php/Innovative/article/download/7336/5001

Aprilia, C. W., Elan, E., & Rizqi, A. M. (2024). Peran Orang Tua dalam Mendorong Kemandirian Anak Usia 4-5 Tahun. Indonesian Research Journal on Education, 4(2), 61–67. https://doi.org/10.31004/irje.v4i2.487

Daviq, C. (2019). Analisis Kemandirian Anak Usia Dini. Paud Lectura, 3(2), 1–9.

http://proceedings.kopertais4.or.id/index.php/ancoms/article/view/68

Dewi, N. F. K., & Putri, D. R. (2021). Peranan Ibu Bekerja Dalam Menenamkan Kemandirian Anak Usia 4-5 Tahun. Ceria: Jurnal Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini, 9(1), 12. https://doi.org/10.31000/ceria.v12i1.2855

Engel, J. D. (2020). Konseling Masalah Masyarakat (S. Antonius (ed.)). Yogyakarta : PT Kanisius.

Fabiani, R. R. M., & Krisnani, H. (2021). Pentingnya Peran Orang Tua Dalam Membangun Kepercayaan Diri Seorang Anak Dari Usia Dini. Prosiding Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(1), 40. https://doi.org/10.24198/jppm.v7i1.28257

Fitri Amelia, D., Akbar, Mi., Dwi Oktavia, N., Agustin, D., Ayu Tamara, F., Psikologi, F., Islam Negeri Raden Fatah, U., Airlangga, U., Kedokteran, F., Sriwijaya, U., Kunci, K., diri, K., & Usia Dini, A. (2025). Pengaruh Pemberian Pujian Terhadap Kepercayaan Diri Pada Anak Usia Dini Tk Negeri Pembina 2 Palembang. Journal of Psychology and Humans Publisher: CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya, 1, 10–18. https://rumah-jurnal.com/index.php/jopah/index

Hurlock, E. B. (2018). Psikologi Perkembangan. Edisi kelima. Jakarta : Erlangga.

Maulidya, A. E., Fitroh, S. F., & Oktavianingsih, E. (2024). Studi Analisis Parental Demanding Ibu Berprofesi Guru Pada Anak Usia Dini. WISDOM: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2). https://doi.org/10.21154/wisdom.v5i2.7678

Mertha Jaya, I. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif Dan Kualitatif. Yogyakarta : QUADRANT.

Nasution, U., & Casmini, C. (2020). Integrasi Pemikiran Imam Al-Ghazali & Ivan Pavlov Dalam Membentuk Prilaku Peserta Didik. INSANIA : Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 25(1), 103–113. https://doi.org/10.24090/insania.v25i1.3651

Rahayu, A. Y. (2013). Menumbuhkan Kepercayaan Diri Melalui Kegiatan Bercerita Jakarta: PT. Indeks.

Rahmatunnisa, S. (2021). Kelekatan antara anak dan orang tua dengan kemampuan sosial. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 97–107. https://jurnal.umj.ac.id/index.php/YaaBunayya/article/view/5567

Rambe, A. P., Nasution, D. A., Pasaribu, N. A., & Sit, M. (2024). Parenting Islami : Peran Orang Tua Tunggal Dalam Menanamkan Sikap Mandiri Dan Bertanggung Jawab. Jurnal Al-Athfal: Jurnal Pendidikan Anak, 05(02), 343–354. https://doi.org/10.46773/alathfal.v5i2.1458

Restiana, A. E. (2019). Peran Ganda Ibu Single Parent Dalam Keluarga Penyapu Jalan Di Kota Bontang, Kalimantan Timur. E Journal Sosiatri-Sosiologi, 7(3), 184–186.

Retnowati, Y. (2021). Pola Komunikasi Dan Kemandirian Anak. Yogyakarta: Mevlana Publishing

Riyana, S. (2023). Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kemandirian Anak Usia Dini Di Raudotul Athfal (Ra) Khoiron Kupang Teba Bandar Lampung. http://repository.radenintan.ac.id/29108/%0Ahttp://repository.radenintan.ac.id/29108/1/COVER BAB 1 BAB 2 DAPUS.pdf

Rizkyani, F., Adriany, V., & Syaodih, E. (2020). Kemandirian Anak Usia Dini Menurut Pandangan Guru Dan Orang Tua. Edukid, 16(2), 121–129. https://doi.org/10.17509/edukid.v16i2.19805

Rahmawati, D.S., Helmi, H., & Nurrizalia, M. (2025). Aktivitas Pengasuhan Ibu Usia Muda dalam Membentuk Kemandirian Anak Usia Dini di Desa Bailangu Barat. Jurnal Sosial Humaniora Dan Pendidikan, 4(3), 754–760. https://doi.org/10.55606/inovasi.v4i3.4839

Rofiatun, R., Aeni, K., & Hartono, H. (2023). Peranan Orang Tua Membentuk Kedisiplinan Anak dalam Mengerjakan Tugas. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(1), 1186–1198. https://doi.org/10.31004/obsesi.v7i1.4108

Rohmah, J. (2022). Pembentukan Kepercayaan Diri Anak Melalui Pujian. Martabat: Jurnal Perempuan Dan Anak, 2(1). https://doi.org/10.21274/martabat.2018.2.1.117-134

Rohmah, L. (2024). Pemberian Reward dalam Pembelajaran untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Anak Usia Dini: Studi Kualitatif Deskriptif. Dunia Anak: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 07(02), 60–73. https://doi.org/10.31932/jpaud.v7i2.3984

Saleh, M., Purwanti, R., Mardatila, Y., & Madani, R. A. (2022). A Case Study of Culturing Children’s Independence Attitude Through Parent’s Role and Teacher’s Role. JPPM (Jurnal Pendidikan Dan Pemberdayaan Masyarakat), 9(1), 39–49. https://doi.org/10.21831/jppm.v9i1.47465

Sari, D. O., Drupadi, R., & Syafrudin, U. (2021). Peran Orang Tua Dalam Proses Penyesuaian Diri Anak Usia Dini Terhadap Kegiatan Pembelajaran Di Rumah. Pedagogi : Jurnal Anak Usia Dini Dan Pendidikan Anak Usia Dini, 7(2), 149–160. https://doi.org/10.30651/pedagogi.v7i2.7001

Setyoningsih, S., Ratnasari, Y., & Hilyana, F. S. (2023). Peran Orang Tua Dalam Menanamkan Sikap Disiplin dan Tanggung Jawab Belajar Pada Anak SD. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(2), 1160–1166. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i2.5015

Sugiyono. (2022). Metode Penelitian Kualitatif (S. Suryandari (ed.)). Bandung : ALFABETA.

Susanto, A. (2017). Pendidikan Anak Usia Dini (Konsep dan Teori) (U. Suryani & Rachmawati (ed.)). Jakarta: PT Bumi Aksara.




DOI: https://doi.org/10.21107/pgpaudtrunojoyo.v12i2.31460

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Afinda Irdiya Cahyani, Eka Oktavianingsih, Siti Fadjryana Fitroh, Dias Putri Yuniar, Tarich Yuandana

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Diterbitkan oleh:


Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Trunojoyo Madura.

Jl. Raya Telang PO BOX 2 Kamal, Bangkalan, Jawa Timur 69162
Telp. (031)3014239/ Fax. (031)3011506

View My Stats