Analisa QOS (Quality of Services) pada Implementasi IPV4 dan IPV6 dengan Teknik Tunneling
Abstract
ABSTRAK
Integrasikan jaringan IPv4 dan jaringan IPv6 dapat dilakukan dengan salah satu cara yakni teknik tunneling. Teknik tunnel yang dipakai dan diimplementasikan dalam penelitian ini adalah tunnel IPv4 over IPv6 dan IPv6 over IPv4, yang akan akan menganalisa nilai Quality Of Service (QOS) dengan parameter pengukur seperti kecepatan upload, download, delay, paket loss, troughput dan juga jitter. Pengambilan data dilakukan pada saat download file dari server ke client dengan menggunakan aplikasi network analyzer yakni wireshark. Dari penerapan teknik tunneling di Lab Terpadu Teknik Komputer Universitas Muhammadiyah Surabaya menghasilkan kesimpulan bahwa pada saat download file hampir semua parameter QOS menunjukan nilai terbaik pada IPv6 over IPv4, walaupun terdapat selisih yang tidak besar. Ini diakibatkan lingkungan tesbed yang kurang kompleks.
Analysis QOS (Quality of Services) on The Implementation of IPV4 and IPV6 by Tunneling Techniques
ABSTRACT
Integrate IPv4 networks and IPv6 networks can be done in a way that tunneling techniques. Tunnel technique used and implemented in this study is the tunnel IPv4 over IPv6 and IPv6 over IPv4, which will be analyzed the value of Quality Of Service (QOS) with measuring parameters such as upload speed, download, delay, packet loss, throughput and jitter. Data is collected at the time of downloading files from the server to the client application using the Wireshark network analyzer. From the application tunneling techniques in Integrated Lab Computer Engineering University of Muhammadiyah Surabaya lead to the conclusion that at present almost all the file download QOS parameters showed the best value on IPv6 over IPv4, although there is a difference that was not great. This is due to tesbed less complex environment.
Keywords: Tunneling techniques, IPv4, IPv6, QOS.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Basuki Mardianto, Implementasi Integrasi Jaringan IPv4 dan Jaringan IPv6 Pada Local Area Network (LAN) Dengan Sistem Tunneling. Tugas Akhir Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Teknik Komputer (STIKOM). Surabaya. 2012.
Fatoni, Analisis Quality Of Service (Qos) Jaringan Lan Pada Universitas Bina Darma. IT Infrastructure Magister Teknik Informatika Universitas Bina Darma. 2011.
Thipon. Telekomunikasi and Internet Protokol Harmonization Over Network (TIPHON) General Aspects of Quality of Service (QOS).1991.
Yanto, Analisis QOS pada Jaringan Internet (Studi Kasus:Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura).Tugas Akhir Jurusan Teknik Elektro Universitas Tanjungpura. 2012.
Sihombing Roland O L, Analisis Kinerja Trafik Web Browser Dengan Wireshark Network Protocol Analyzer Pada SIstem Client-Server.Tugas Akhir Jurusan Teknik Elektro Universitas Sumatra Utara . Medan. 2013.
Finandhita Alif, Heryandi Andri. Kajian Kesiapan Jaringan Komputer UNIKOM menghadapi Peruabahan Internet Protokol. Majalah Ilmiah UNIKOM Vol.11 No.2. Jakarta. 2012.
Catur. A, Panduan Lengkap Menguasai Router Masa Depan Menggunakan Mikrotik Router OS.1:1-19. 2008.
Kercheval. B, DHCP Panduan Untuk Konfigurasi Jaringan TCP/IP yang Dinamis.1:1-5. 2001
DOI
https://doi.org/10.21107/rekayasa.v9i2.3343Metrics
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Triuli Novianti, Anang Widiantoro
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.