DONGENG SEBAGAI MEDIA PENANAMAN KARAKTER PADA ANAK USIA DINI

Siti Fadjryana Fitroh, Evi Dwi Novita Sari

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada atau tidaknya pengaruh Dongeng sebagai media penanaman karakter pada anak usia dini. Dongeng sendiri merupakan sebuah cerita yang tidak benar-benar terjadi atau sebuah cerita khayalan, dan Penanaman karaktek adalah pemberian suatu pendidikan yang membentuk akhlak atau budi pekerti yang membedakan seseorang dengan yang lain. Sampel yang diambil adalah kelompok A-2 PAUD Kasih Ibu di Desa Murukan Mojoagung Kabupaten Jombang yang jumlahnya 15 anak dengan usia 2.5 – 3.5 tahun. Metode yang digunakan adalah jenis penelitian kualitatif, dengan pengambilan sumber data observasi dan wawancara. Hasil dari penelitian yang didapat adalah dongeng sebagai media dalam penanaman karakter sangatlah efektif untuk diterapkan kepada anak usia dini dan perlunya pembiasaan serta contoh yang baik untuk menumbuhkan karakter dari anak.

References


Adhi, M., K. (2014). Model Pendidikan Karakter Berbasis Mendongeng. Jurnal Santiaji Pendidikan. Vol.4 (1). hal 1-12

Fadlillah, M. (2012). Desain Pembelajaran PAUD. Jogjakarta : AR-RUZZ MEDIA

Hasanah, P., S. (2012). Pengaruh Metode BerceritabTerhadap Karakter Anak Usia 5-6 Tahun di TK FKIP UNRI Pekan Baru. (skripsi). FKIP Universitas Riau.

Hurlock, E. (2006). Psikologi Perkembangan. Jakarta : Erlangga

Iswinarti. (2010). ”Nilai-nilai Terapiutik Permainan Tradisional Engklek untuk Anak Usia Sekolah Dasar”. Naskah Publikasi.

Lestari, R. (2012). Nyanyian sebagai Metode Pendidikan Karakter pada Anak. Seminar Nasional Psikologi Islam. Surakarta : Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Sujiani, Y. (2012). Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta : PT Indeks.

Muhammad, F & Lilif., M.,K. (2013). Pendidikan Karakter Anak Usia Dini. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media .

Musfiroh, T. (2009). Bercerita untuk Anak Usia Dini. Jakarta: Depdiknas.

Nur, H. (2013). Membangun Anak Melalui Permainan Anak Tradisional. Jurnal Pendidikan Karakter. Vol.3 (1), hal 1-8.

Sugiyono. (2010). Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta

Sukardi. (2009). Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta. Bumi Aksara

_________.Mendongeng Pesan Kebaikan Dalam Cerita. (online) http://edukasi.kompas.com/read/2015/09/02/11441231/Mendongeng.Pesan.Kebaikan.dalam.Cerita (diakses tanggal 8 Juli 2015).




DOI: https://doi.org/10.21107/pgpaudtrunojoyo.v2i2.2606

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Siti Fadjryana Fitroh, Evi Dwi Novita Sari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Diterbitkan oleh:


Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Trunojoyo Madura.

Jl. Raya Telang PO BOX 2 Kamal, Bangkalan, Jawa Timur 69162
Telp. (031)3014239/ Fax. (031)3011506

View My Stats