Penerapan Model Problem Based Learning dengan Audio Visual untuk Meningkatkan Hasil Belajar Menulis Karangan Deskripsi
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar dan penerapan model Problem Based Learning (PBL) dengan media Audio Visual menulis karangan deskripsi pada siswa kelas VI SD Negeri 01 Kemiri Karanganyar Tahun Pelajaran 2023/2024. Metode yang digunakan adalah tindakan kelas (Action Research) dengan penerapan dua siklus dalam pembelajaran. Model penelitian menggunakan model PTK Mc Taggart bahwa tahapan setiap siklus diawali dengan perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Data yang digunakan berupa hasil observasi dan wawancara yang menunjukkan aktivitas belajar siswa dalam menulis karangan deskripsi yang belum memahami tema, tata tulis, struktur kalimat, dan penggunaan tanda baca. Selain itu, perolehan hasil belajar menulis karangan deskripsi yang belum memenuhi standar KKM. Sumber data berupa peristiwa dalam pembelajaran yang dilakukan oleh siswa meliputi pengenalan masalah, pengorganisasian masalah, penyelidikan masalah, pengembangan hasil karya, dan evaluasi secara terstruktur pada karangan deskripsi. Selain itu, narasumber yang diperoleh dari guru kelas, dan dilengkapi arsip dokumen tercetak berupa rencana pelaksanaan pembelajaran dan daftar nilai menulis karangan deskripsi. Pengumpulan data menggunakan observasi terstruktur, wawancara, dan dokumentasi. Validitas data dengan trianggulasi metode, sumber, dan teori. Analisis data yang digunakan statistik, distribusi persentase dan deskriptif interaktif mulai dari reduksi data, penyajian data, dan penarikan simpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model PBL berbantuan media Audio Visual dapat meningkatkan hasil belajar menulis karangan deskripsi. Proses belajar siswa dalam menulis karangan deskripsi dimulai dengan orientasi permasalahan, organisasi dalam belajar, penyelidikan secara terbimbing dengan individu dan kelompok, mengembangkan hasil karya, dan analisis disertai dengan evaluasi. Peningkatan hasil belajar dengan persentase ketuntasan 92,5% sehingga dapat dinyatakan bahwa proses belajar siswa semakin efektif dan efisien.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Adhi Yudha, W., Widayati, M., & Nurnaningsih, N. (2023). Nilai Pendidikan Karakter Tokoh Sarwono Film Hujan Bulan Juni dan Aplikasinya sebagai Alternatif Materi Ajar Sastra. Journal on Education, 6(1), 6675–6686. https://doi.org/10.31004/joe.v6i1.3881
Bawadi, S., Novaliyosi, N., Pujiastuti, H., Yuhana, Y., & Hendrayana, A. (2023). Implementation of Teacher and Student Independent Curriculum in Mathematics Learning: Systematic Literature Review. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(1). https://doi.org/10.54371/jiip.v6i1.1292
Chaniago, S. M., Badusah, J., & Embi, M. A. (2011). Masalah Pengajaran Kemahiran Berbahasa di sekolah Indonesia. Jurnal Pendidikan Bahasa Melayu, 1(1), 109–122.
Dumiyati, & Wardhono, A. (2019). Kepraktisan dan Keefektifan Penerapan Model Pembelajaran Berbasis ICT. Jurnal Pendidikan Ekonomi, Manajemen Dan Keuangan Vol., 3(1), 1–14. https://doi.org/10.26740/jpeka.v3n1.p1-14
Dwi, V., Endang, W., Surya, Y. F., & Rusdial, M. (2021). Penggunaan Media Pembelajaran dalam Pengajaran Bahasa Indonesia. Jurnal Pendidikan Rokania, 6(2), 262–272.
Edwardo, Y., Hermawansa, & Yul, F. A. (2023). Penerapan Media Tutorial terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X TJKT di SMKN 3 Kabupaten Seluma Provinsi Bengkulu. Computer and Informatics Education Review-CIER, 2023(1), 19–23.
Farhani, N. A., & Suyatini, M. M. (2022). Peningkatan Motivasi Membaca dan Menulis Menggunakan Model Pembelajaran Problem Based Learning ( PBL ). Jupiis: Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 4(4), 6168–6176.
Hayya, N. I. I., & Raharjo, R. P. (2024). Penerapan Media Pembelajaran Flash Card dalam Proses Mengajar Voccabulary Di SDN Diwek 1. EduCurio: Education Curiosity, 2(2), 192–202.
Khoerunnisa, P., & Aqwal, S. M. (2020). Analisis Model-model Pembelajaran. Fondatia, 4(1), 1–27. https://doi.org/10.36088/fondatia.v4i1.441
Kirana, D. I., & Sukoyo, J. (2022). Analisis Kesalahan Berbahasa Tataran Fonologi dan Tataran Morfologi Ragam Krama pada Karangan Deskripsi Karya Siswa Kelas X. Sutasoma : Jurnal Sastra Jawa, 10(2), 128–139. https://doi.org/10.15294/sutasoma.v10i2.60175
Kusumaningsih, S. (2021). Incorporating Inclusive Assessment Principles and Universal Design for Learning in Assessing Multicultural Classroom: An Autoethnography. Journal: A Journal on Language and Language Teaching, 24(1). https://doi.org/10.24071/llt.v24i1.3656
Maryati, Nugrahani, F., & Widayati, M. (2022). Penerapan Problem Based Learning (PBL) Berbantuan Media Kasamsi dalam Pembelajaran Menulis Pantun di SD. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 4(5).
Meilanda, P. A., Duri, Trianjani, M., Juanti, Y., & Ramadiansyah. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Audio Visual terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran TIK. Jpurnal on Education, 6(1), 3048–3056. https://doi.org/10.37251/ijoer.v3i6.654
Moto, M. M. (2019). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran dalam Dunia Pendidikan. Indonesian Journal of Primary Education, 3(1), 20–28. https://doi.org/10.17509/ijpe.v3i1.16060
Mutiaramses, M., & Fitria, Y. (2022). Pengembangan Komik Digital Berorientasi Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Literasi Sains Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 8(2). https://doi.org/10.29303/jppipa.v8i2.1349
N. Nurnaningsih. (2019). Permainan Tradisional Anak Bethek-Bethekan sebagai Sarana Memperkaya Kosa Kata Anak. Prosiding Seminar Nasional III Pascasarjana UNS 2019, 772–780.
Nurnaningsih, N. (2019). Kearifan Lokal Bahasa Jawa dalam Tradisi Tingkeban di Kelurahan Laweyan Kotamadya Surakarta (Sebuah Kajian Etnolinguistik). Kawruh : Journal of Language Education, Literature and Local Culture, 1(1), 81–95. https://doi.org/10.32585/kawruh.v1i1.241
Nurnaningsih, N. (2022). Implementasi Nilai Pendidikan dalam Kisah Sayid Markaban Talenta Conference Series Implementasi Nilai Pendidikan dalam Kisah Sayid Markaban. Talenta Conference Series: Local Wisdom, Social, and Arts (LWSA), 5(2), 113–115. https://doi.org/10.32734/lwsa.v5i2.1364
Nurnaningsih, M., Pratiwi, V., Reynaldi, A., & Astuti, P. (2018). Analysis of Meaning Types Using Audio-Visual Media in Easy English Video. 175(Icase), 37–42. https://doi.org/10.2991/icase-18.2018.10
Unun Pratiwi, V., Nofrahadi, Pendri, A., Komalasari, D., & Sumawarti. (2021). Menggunakan Media Audiovisual pada Siswa Sekolah Dasar. GERAM (Gerakan Aktif Menulis), 9(1), 30–37.
Parid, M. (2020). Relevansi Komunikasi Pembelajaran dengan Materi Bahan Ajar SD/MI. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 6(3), 442–456. https://doi.org/10.5281/zenodo.3986243
Prianto, Mukti Widayati, B. S. (2022). Penerapan Model Problem Based Learning dalam Pembelajaran Menulis Puisi dengan Media Video di Kelas VIII A SMP Negeri 1 Slogohimo Kabupaten Wonogiri. Pendidikan dan Konseling, 4(4).
Saidi, A. S. (2022). Penerapan Pembelajaran Kontekstual Berbasis Masalah untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Fisika pada Siswa Kelas XII IPA-4 SMA Negeri 1 Boyolangu Tulungagung. EDUPROXIMA : Jurnal Ilmiah Pendidikan IPA, 4(1), 44–51. https://doi.org/10.29100/eduproxima.v4i1.2765
Sumilat, M. O., & Siwij, D. S. R. (2023). Pelatihan Penggunaan Media Pembelajaran Kelas bagi Guru-Guru Pendidikan Anak Usia Dini se-Kecamatan Pineleng. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(7), 1337–1346.
Sunarti, S., Widayati, M., & Nurnaningsih, N. (2023). Penerapan Media Loose Part dalam Pembelajaran Keaksaraan Awal pada Masa Pandemi Covid-19. Journal on Education, 6(1), 6666–6674. https://doi.org/10.31004/joe.v6i1.3880
Supriono, I. A. (2023). Efektivitas Program Audiovisual Proses Pembelajaran PAI SMA Negeri 2 Bungaraya Provinsi Riau. Jurnal Ilmiah Keislaman, 3(1), 12–32.
Wahyudi, Nugrahani, F., & Giyatno. (2021). Peningkatan Minat dan Hasil Belajar Matematika dengan Model Pembelajaran PBL Melalui Conference. Educatif Journal of Education Research, 4(4). https://doi.org/10.36654/educatif.v4i4.129
Wicaksono, A., & Irianti, N. (2022). Pelatihan Pengembangan Pembelajaran Berorientasi Higher Order Thinking Skills (HOTS) Bagi Guru Sekolah Dasar. Jurnal Pengabdian Masyarakat (abdira), 2(1), 21–26. https://doi.org/10.31004/abdira.v2i1.59
Widayati, M. (2018). The Utilization of Information Technology Media in Indonesian Language and Literature Learning. 175(Icase), 126–128.
Widayati, M. (2023). Penerapan Media Belajar Celemek huruf di Kelompok Bermain Bocah Pintar Karanganyar. Journal of Education Research, 4(20), 1413–1420.
Widayati, M., & Chotimah, K. (2019). Korelasi Motivasi Membaca dan Menyimak Bacaan terhadap Keterampilan Menulis Cerita Fantasi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Tangen Pendahuluan jenjang pendidikan . Kehadiran kurikulum 2013 merupakan penyempurnaan dari kurikulum membawa perubahan yang men. Jurnal Pendidikan, 28(3), 265–272.
Widayati, M., Sudiyana, B., & Nurnaningsih, N. (2023). Muatan Kearifan Lokal dalam Teks Lagu Anak Berbahasa Jawa sebagai Penanaman Pendidikan Karakter di Sekolah. Jentera: Jurnal Kajian Sastra, 12(1), 145. https://doi.org/10.26499/jentera.v12i1.5991
Widayati, M., Suwarto, S., & Fajarwati, N. (2020). Hubungan Kebiasaan Menyimak Berita dan Membaca Berita dengan Kemampuan Menulis Berita di Media Blog Pada Siswa Kelas X Madrasah Aliyah Negeri 1 Sragen Tahun Pelajaran 2018/ 2019. Jurnal Pendidikan, 28(3), 273–280. http://journal.univetbantara.ac.id/index.php/jp/article/view/488
DOI: https://doi.org/10.21107/metalingua.v9i2.27439
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Endang Puji Lestari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Metalingua by Universitas Trunojoyo Madura is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.