DISPARITAS REGIONAL ANTAR PROVINSI DI INDONESIA 2011 – 2015 (MODEL REGRESI SPASIAL)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak disparitas wilayah dengan mengikutsertakan unsur spasial, serta variabel-variabel yang mempengaruhi tingakt dispritas antar Provinsi diantaranya yaitu Indeks Gini sebagai variabel dependen, PAD, PDRB per Kapita, DAU, PMDN dan PMA sebagai variabel indepeden. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data panel yang kemudian dirata-rata dengan menggunakan metode analisis spasial, dimana model terpilih adalah model spatial lag dengan menggunakan bantuan software Geoda. Hasil analisis menunjukkan bahwa di masing-masing wilayah studi terindikasi adanya aspek spasial, bahwa aspek spasial berpengaruh terhadap tingkat disparitas Wilayah di Indonesia dengan arah negatif. Yaitu jika terjadi kenaikan nilai indeks gini di wilayah studi, maka secara spasial, akan menurunkan nilai indeks gini di wilayah tetangga. Variabel independen di Wilayah I PDRB Per Kapita, DAU berpengaruh secara signifikan, sementara variabel lainnya tidak berpengaruh secara signifikan, Wilayah II menunjukkan bahwa seluruh variabel berpengaruh secara signifikan, sementara Wilayah III PAD dan PMDN berpengaruh secara signifikan, variabel lainnya tidak berpengaruh secara signifikan.
Kata Kunci : Disparitas, Indeks Gini, Spasial, Spatial Lag.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Adipuryanti., Ni Luh Putu. Yuni, I K. Sudibia. 2015. Analisis Pengaruh Jumlah Penduduk Yang Bekerja Dan Investasi Terhadap Ketimpangan Distribusi Pendapatan Melalui Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten/Kota Di Provinsi Bali. Piramida jurnal kependudukan dan pengembangan sumber daya manusia volume XI NO. 1:20-28 2015 ISSN : 1907-3275.
Boediono. 1981. Teori Pertumbuhan Ekonomi Seri Sonopsis
Pengantar Ilmu Ekonomi No.4.Yogyakarta: BPFE.
Dhyatmika, K.W, dan. H. D. Atmanti. 2013. Analisis Ketimpangan Pembangunan Provinsi Banten Pasca Pemekaran. Volume 2, Nomor 2, Tahun 2013, Halaman 1- 8 ISSN (Online): 2337-3814.
Hasna, S. 2013. Analisis Spasial Pengaruh Dana Perimbangan Terhadap Ketimpangan Pendapatan di Provinsi Jawa Timur. Jurnal BPPK, Volume 6 Nomor 2, 2013, Halaman 1-18.
Hidayat, M. H. 2014. Analisis Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Investasi, Dan Ipm Terhadap Ketimpangan Pendapatan Antar Daerah Di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2005-2012. Skripsi Universitas Diponegoro.
Jhingan, M.L. 2003. Ekonomi Pembangunan dan
Perencanaan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Laswinia, V. D, dan M. S. Chamid. 2016. Analisis Pola Hubungan Persentase Penduduk Miskin dengan Faktor Lingkungan, Ekonomi, dan Sosial di Indonesia Menggunakan Regresi Spasial. Jurnal Sains Dan Seni Its Vol. 5 No. 2 (2016) 2337-3520 (2301-928x Print).
Nurhuda, R., M.R.K. Muluk, Y. P. Prasetyo. 2013. Analisis Ketimpangan Pembangunan (Studi Kasus Di Provinsi Jawa Timur Tahun 2005-2011. Jurnal Administrasi Publik (JAP), Vol. 1, Nomor 4, Hal. 110-119.
Puntri, Q. G. 2016 Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Dan Investasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Dan Kesenjangan Pendapatan (Studi Empiris Pada Kabupaten/Kota Provinsi Jawa Barat, Jawa Tengah, Dan Jawa Timur Tahun 2011-2013). Skripsi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Putri, Ni, Putu, Shanty, Valentiana dan Natha, I, Ketut, Suardika. 2014. Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Lokasi Umum, Belanja Modal Terhadap Ketimpangan Distribusi Pendapatan. E-jurnal EP Unud, 4 (1) : 41-49 ISSN: 2303-9178.
Rossa, Y. D, dan I. Sovita. 2016. Analisis Faktor-Faktir Yang Mempengaruhi Ketimpangan Distribusi Pendapatan Di Pulau Jawa. Menara Ekonomi: ISSN: 2470 – 8585 Volume II No. 4 – Oktober 2016.
Wijayanto, D. 2015. Pengaruh Liberalisasi Perdagangan Dan Disentralisasi Fiskal Terhadap Pertumbuhan Dan Ketimpangan Wilayah Di Indonesa. Skripsi Institut Pertanian Bogor.
Zasriati, M. 2011. Pengaruh Alokasi Dan Perimbangan Terhadap Ketimpangan Ekonomi Regional Di Provinsi Jambi. Tesis Universitas Andalas Padang.
https://www.oecd.org/economy/Overview-Indonesia-2015-Bahasa.pdf
http://www.worldbank.org/in/news/feature/2015/12/08/indonesia-rising-divide
www.bps.go.id
DOI: https://doi.org/10.21107/mediatrend.v13i1.3171
Copyright (c) 2018 Media Trend