Implementasi Prinsip-prinsip Program One Village One Product (Ovop) dalam Mengembangkan Jiwa Wirausaha Pengrajin Sangkar Burung Desa Jaddih Kabupaten Bangkalan Masa Pandemi Covid 19
Abstract
Bangkalan Masa Pandemi Covid 19.
Program OVOP menjadi salah satu upaya pemulihan ekonomi Nasional dengan mendorong sektor UMKM, dimana sector ini memiliki kontribusi penting dalam perekonomian nasional. Tulisan ini mengkaji kondisi UMKM terdampak pandemi Covid-19 serta upaya pemerintah dalam memulihkannya. Secara umum Pandemi Covid-19 berdampak negatif dan terpukul pada sektor UMKM yang menyebabkan para pelakunya terpuruk dan harus beradaptasi dengan cara meningkatkan saluran penjualan/pemasaran. Salah satu strategi pemerintah dalam mendukung UMKM menghadapi tantangan global tersebut yaitu dengan melaksanakan program One Village One Product (OVOP) sesuai Instruksi Presiden (INPRES) No.6, Tahun 2007 pada tanggal 8 Juni tentang kebijakan mengenai percepatan pengembangan sektor riil dan pemberdayaan UMKM. Program ini merupakan salah satu solusi untuk meningkatkan produk unggulan suatu daerah yang memiliki potensi besar dalam upaya peningkatan perekono-mian masyarakat khususnya pengrajin sangkar burung di Desa Jaddih Kabupaten Bangkalan. Hasil penelitian menyatakan bahwa pada dasarnya ketiga prinsip program OVOP masih perlu penyesuaian dengan kebutuhan para pengrajin khususnya pada masa pandemi COVID 19 yang melanda Dunia.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Burhan Bugun. 2015. Cetakan ke.9. Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta Rajawali Pers.
Daya Cipta Dianrancana, PT. 2010. Laporan Modul Pelatihan Jasa
Konsultansi Peningkatan Teknologi dan Mutu Produk IKM Kerajinan
gerabah/Keramik Hias dalam Rangka Pengembangan IKM Kerajinan melalui OVOP Purwakarta, Jawa Barat, Jakarta: Kementerian Perindustrian.
Departemen Perindustrian. 2007. Membangun Daya Saing Industri Daerah: dengan Pendekatan Kompetensi Inti Industri Daerah, Jakarta: Departemen Perindustrian.
Friedmann, J. 1992. Empowerment: The Politics of Alternative Development, Cambridge: Blackwell.
Farah, Balqish. 2015. Pengaruh Jiwa Kewirausahaan terhadap Keberhasilan Usaha Distro di Kota Bandung (Study pada Distro yang terdaftar di Kick di Kota Bandung). Bandung.
Hiramatsu & Morihiko. 2009. Opening Speech OVOP International
Seminar in Bali, Indonesia.
Hikmat, H. 2001. Strategi Pemberdayaan Masyarakat, Bandung: Humaniora Utama Press.
Kementerian Perindustrian. 2010. Pedoman Umum dan Petunjuk Teknis
Pengembangan IKM melalui Pendekatan Satu Desa Satu Produk (One Village One Product–OVOP), Jakarta: Dirjen IKM Kementerian Perindustrian.
Mikkelsen, B. 2003. Metode Penelitian Partisipatoris dan Upaya-upaya
Pemberdayaan, Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.
Geoffrey G. Meredith, Robert E. Nelson, Philip A. Nick ; penerjemah, Andre Asparsayogi The practice of entrepreneurship, Jakarta : Pustaka Binaman Pressindo, 1984
Murayama, H. 2009. A Case Study Archive of OVOP for Regional
Development, The 6th OVOP International Seminar, Bali-Indonesia.
Nurbudiyani, Iin. 2015. Manajemen Pengembangan Kewirausahaan (Entrepreneurship) Siswa SMKN 2 Palangkaraya. Palangkaraya: Jurnal Pendidikan Vol 10 No 1
Peraturan Menteri Perindustrian Republik Indonesia Nomor 78/M-IND/PER/9/2007 tentang “Peningkatan Efektifitas Pengembangan Industri Kecil dan Menengah melalui Pendekatan Satu Desa Satu Produk (One Village One Product-OVOP) di Sentra.
Patton, M.Q (2001). Qualitative Reseacrh and Evaluation Data Analysis. London Sage Publication
Roesmidi, M.M. & Risyanti, R. 2008. Pemberdayaan Masyarakat, Bandung: Alqaprint Jatinangor.
Stenning, N. & Miyoshi, K. 2008. Networking, Knowledge and Community capacity Development, Ritsumeikan Asia Pacific University.
Suzuki, N. 2002. Development Strategy Formulation for Artisan Craft Promotion: The Effective Promotion for Regional Development in Developing Countries Part I & II, Chiba University.
Sugiharto, Y. & Rizal, S. 2008. Gerakan OVOP sebagai Upaya
Peningkatan Pembangunan Daerah, Jakarta: Benchmark.
Sega, Ndione Joseph & Suzuki Kanichiro. 2018 .The OVOP as a Tool to Develop Small and Medium-Sized Enterprises: Insightsfrom OVOP Enterpreneurial Experiencein Senegal. International Journal of Education and Research. Vol.6 No.3 (March2018)
Safrudiansyah, Andi. 2016. Prosedur Pengembangan Jiwa Kewirausahaan Mahasiswa Oleh CENDI UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. Yogyakarta.
Sugiyono. 2015. Metode Penelitian kualitatif, kualitatif dan R&D. Bandung: CV Alfabeta
Widiyatnoto, Erfikas. 2013. Pengaruh Jiwa Kewirausahaan dan Budaya Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha Pada Siswa SMKN 1 Wonosari dan SMKN 2 Wonosari di Kabupaten Gunungkidul. Universitas Negeri Yogyakarta. Yogyakarta
DOI: https://doi.org/10.21107/kompetensi.v17i2.23117
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 S Anugrahini Irawati, Pribanus Wantara
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.