Penerapan Teknologi Multimedia sebagai Sarana Inovasi Pengembangan Perangkat Pembelajaran untuk Guru Pendidikan Anak Usia Dini

Arin Yuli Astuti, Sugianti Sugianti, Ismail Abdurozzaq

Abstract


Teknologi saat ini sudah berkembang begitu pesat, terutama untuk dunia pendidikan. Dimasa pandemi banyak metode pembelajaran yang digunakan untuk membuat inovasi pembelajaran. Tidak sedikit dari tenaga pendidik yang melakukan hal-hal baru agar disaat siswa belajar dari rumah mereka tetap semangat dalam menuntut ilmu. Guru pendidikan anak usia dini memiliki peran yang sangat penting dalam membentuk karakter anak mulai dari usia dini. Dari kasus yang ada tersebut maka ketika pembelajaran dilaksanakan secara daring, guru sudah membekali anak materi dan penjelasan untuk dapat dipelajari dirumah masing-masing. Untuk dapat membuat materi yang lebih ivofatif dalam bidang teknologi maka guru perlu melakukan sebuah pelatihan ketrampilan dibidang teknologi seperti halnya membuat aplikasi game, video, animasi dan aplikasi pembelajaran yang mana anak lebih tertarik saat mereka belajar dirumah masing-masing. Disini tim dosen Universitas Muhammadiyah Ponorogo melakukan sebuah penelitian yang mana akan membuatkan buku panduan dan tutorial membuat aplikasi pembelajaran berbasis teknologi sebagai inovasi dalam belajar anak.

Keywords


Teknologi Pembelajaran, Inovasi, Anak Usia Dini

Full Text:

PDF

References


Erri Wahyu Puspitarini, D. W. P. A. P. N. (2016). Game Edukasi Berbasis Android Sebagai Media Pembelajaran Untuk Anak Usia Dini. J I M P - Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan, 1(1), 46–58. https://doi.org/10.37438/jimp.v1i1.7

Febrialismanto, F. (2020). Perbedaan Kemampuan Guru Menggunakan TIK Untuk Pengembangan Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1603–1615. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.743

Maulida, N., Anra, H., & Pratiwi, H. S. (2018). Aplikasi Pembelajaran Interaktif Pengenalan Hewan pada Anak Usia Dini. Jurnal Sistem Dan Teknologi Informasi (JustIN), 6(1), 26. https://doi.org/10.26418/justin.v6i1.23726

Muazzomi, N. (2017). Pengembangan Alat Permainan Edukatif Pendidikan Anak Usia Dini Melalui Aplikasi Microsoft Powerpoint. In Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi (Vol. 17, Issue 1, pp. 133–142). http://ji.unbari.ac.id/index.php/ilmiah/article/view/110

Muhammad Hasbi, D. P. K. (2020). Kemendikbud Perbanyak Pelatihan Teknologi Informasi untuk Guru PAUD. https://www.jpnn.com/news/kemendikbud-perbanyak-pelatihan-teknologi-informasi-untuk-guru-paud

Munasti, K., & Suyadi, S. (2021). Respon Penggunaan Media Power Point Berbasis Interaktif untuk Anak Usia Dini di Era Pandemi. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(2), 876–885. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i2.1567

Simbolon, F. A., Guntur, S., Erwin, P., & Sihotang, H. T. (2018). Pembuatan Aplikasi Pengenalan Suara Dan Objek Hewan Sebagai Media Pengenalan Bagi Anak Usia Dini Dengan Metode Computer Based Instruction (CBI). In Journal Of Informatic Pelita Nusantara (Vol. 3, Issue 1, pp. 23–31). http://e-jurnal.pelitanusantara.ac.id/index.php/JIPN/article/view/283/180

Sujudi, A. (2003). Depdiknas .2003. Undang-undang RI No.20 tahun 2003.tentang sistem pendidikan nasional. Menteri Kesehatan Republik Indonesia, 1116/MENKE, 1–22.

Wira Apriani,dkk.2022. Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Dengan Power Point Pada Guru Paud Untuk Pembelajaran Anak Usia Dini. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) . Vol. 2 No. 2.Hal. 82-90..pdf. (n.d.).

Yulianto, F., Utami, Y. T., Ahmad, I., & Teknik, F. (2018). GAME EDUKASI PENGENALAN BUAH-BUAHAN BERVITAMIN C UNTUK ANAK USIA DINI Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika | 243. In Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika (Vol. 7, pp. 242–251). https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/janapati/article/view/15554




DOI: https://doi.org/10.21107/edutic.v9i2.19929

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Indexed by:
Sinta 3 Google ScholarCrossrefDimensionsWorldcatScilit MDPIROAD


J. Ilm. Edutic is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License