Human Freedom as the Soul of the Industrial Democracy Replacing Capitalism Elaborated in Winston Churchill’s Dr. Jonathan
Abstract
Bagaimana penderitaan yang dialami buruh akibat diterapkannya kapitalisme? dan bagaimana industrial democracy melepaskan mereka dari penderitaan hingga menciptakan human freedom? adalah dua pertanyaan yang diajukan untuk analisis play dengan judul Dr. Jonathan karya Winston Churchill. Melalui medium play ini, message yang disampaikan oleh playwright yang merupakan jawaban atas kedua pertanyaan tersebut dielaborasikan pada studi ini dengan menganalisis primary dan secondary texts. Keduanya adalah medium utama play untuk informasi yang diakses oleh pembaca. Dengan descriptive research, informasi linguistik dan non linguistik dianalisis dan dielaborasikan sesuai dengan data yang ada pada sumbernya dan tidak ada rekayasa tentang data yang dianalisis. Dari sentuhan kreatif playwright, kapitalisme yang menimbulkan penderitaan bagi buruh dan jurang pemisah antara si kaya dan si miskin dapat digantikan dengan prinsip baru, yakni industrial democracy yang menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan. Itulah informasi yang didapat pada analisis play Dr. Jonathan karya Winston Churchill pada studi ini sebagai hasil analisis berdasarkan beberapa element information flow, yakni amount of detail information, transmission of information, dan perspective.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Kothari, C. R., Research Methodology: Methods & Technique. 2004. New Delhi: New Age International (P) Ltd
Y
esufu, Prof. A. R. (editor). Elements of Drama. 2008. Lagos: National Open University Nigeria Victoria Island
www2.anglistik.uni-freiburg.de/intranet/englishbasics/PDF/Drama.pdf
www2.anglistik.uni-freiburg.de/intranet/englishbasics/PDF/Basics.pdf
www.ebookstore.sony.com/ebook/winston-churchill/dr-jonathan
www.Ia700303.us.archive.org/32/items/drjonathanaplay00churgoog.pdf
www.nobelprize.org/nobel_prizes/literature/laureates/1953/churchill.html#
DOI: https://doi.org/10.21107/prosodi.v7i1.50
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2013 Suci Suryani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Indexed By :
FEE 400.000 IDR
Publisher
Department of English
University of Trunojoyo, Madura
Jl. Raya Telang, Kamal - Bangkalan 69162
Prosodi: Jurnal Ilmu Bahasa dan Sastra
ISSN: 1907-6665 (Print) ISSN: 2622-0474 (Online)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at journal.trunojoyo.ac.id