PENGARUH MENDONGENG TERHADAP PENURUNAN KECEMASAN PADA ANAK PENDERITA KANKER

Ega Arini Perwitosari, Suci Murti Karini, Berliana Widi Scarvanovi

Abstract


Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh mendongeng untuk menurunkan kecemasan anak yang menderita kanker. Subjek dalam penelitian ini satu anak yang menderita leukimia.. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen kasus tunggal desain A-B dengan mengukur kondisi subjek pada fase baseline selama 3 hari dan fase intervensi selama 3 hari. Metode pengumpulan data yaitu dengan menggunakan observasi perilaku kecemasan. Analisa data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif dengan analisis kuantitatif meliputi analisis dalam kondisi dan analisis antar kondisi dan analisis kualitatif. Berdasarkan hasil analisis data yang telah dilakukan, dapat dinyatakan bahwa mendongeng memiliki pengaruh terhadap penurunan kecemasan pada anak penderita kanker. Penurunan kecemasan tersebut meliputi penurunan intensitas perilaku pada setiap aspek kecemasan yaitu aspek fisiologis, kognitif, afektif, dan perilaku. Dengan mendongeng, anak-anak menjadi lebih nyaman, rileks, mampu mengembangkan kemampuan koping, dan mengalihkan fokus pada emosi negatif menjadi lebih positif. Penelitian ini memiliki kesimpulan bahwa terdapat pengaruh mendongeng terhadap penurunan kecemasan pada anak penderita kanker di RSUD Dr. Moewardi Surakarta. Maka direkomendasikan untuk pihak rumah sakit maupun orang tua dari anak penderita kanker memberikan kegiatan mendongeng di rumah sakit maupun di rumah sebagai alternatif bermain.

 

Kata Kunci           : mendongeng, kecemasan, anak penderita kanker

 

Abstract

The aim of this study is to determine the effect of storytelling to decrease anxiety of children with cancer. The subject of this research is a child with leukimia. This study uses Single Subject Research (SSR) with A-B design by record the subject’s condition at baseline phase for 3 days and intervention phase for 3 days.  Data collecting method of this research is observation on anxiety behaviour. The data is analysed using descriptive statistical technique through analysis in conditions and between conditions and qualitative analysis. The analysis reveals that storytelling decrease anxiety of children with cancer. The decrease in anxiety includes intensity of behavior in every aspect of anxiety that is physiological, cognitive, affective, and behavioral aspects. By storytelling, children become more comfortable, relax, able to develop coping skills, and change focus on negative emotions to be more positive. This study has the conclusion that storytelling decrease anxiety in children with cancer.  Therefore, hospitals and parents are suggested to carry out storytelling on children with cancer at the hospital and home to decrease anxiety.

 

Keyword                : storytelling, anxiety, children with cancer


Keywords


mendongeng, kecemasan, anak penderita kanker

References


A’diilah, N., & Somantri, I. (2016). Efektifitas Terapi Mendongeng terhadap Kecemasan Anak Usia Toddler dan Prasekolah saat Tindakan Keperawatan. Jurnal Keperawatan Padjajaran, 4(3), 248-254.

Alfiyanti, D., Hartiti, T., & Samiasih, A. (2007). Pengaruh Terapi Bermain terhadap Tingkat Kecemasan Anak Usia Prasekolah selama TIndakan Keperawatan di Ruang Lukman Rumah Sakit Roemani Semarang. Jurnal Keperawatan, (1)1.

Clark, D. A., & Beck, A. T. (2010). Cognitive therapy of anxiety disorders: science and practice. New York: Guilford.

Coyne, I., & Coylon, J. (2007). Children’s and young people’s views of hospitalization: ‘It’s a scary place’. Journal of Children’s and Young People’s Nursing, 01(1), 16-21.

Delaune, S. C., & Ladner, P. K. (2011). Fundamentals of Nursing: Standards & Practice. New York: Delmar.

Dijk, L. v. (2017). Interventions reducing anxiety in hospitalized children: A systematic literature review from 2010 to 2017.

Dupuis, L. L., Lu, X., Mitchell, H.-R., Sung, L., Devidas, M., Mattano, L. A., . . . Kadan-Lottick, N. S. (2016). Anxiety, Pain, and Nausea During the Treatment of Standard-Risk Childhood Acute Lymphoblastic Leukemia: A Prospective,Longitudinal Study From the Children’s Oncology Group.

Durualp, E., & Altay, N. (2012). A Comparison of Emotional Indicators and Depressive Symptom Levels of School-Age Children With and Without Cancer. Journal of Pediatric Oncology Nursing, (29)4, 232-239.

Higgins, E. T. (2016). Shared-Reality Development in Childhood. Perspectives on Psychological Science, (11)4, 466-495.

Hurlock, E. B. (1980). Psikologi Perkembangan: Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan. Jakarta: Erlangga.

International Agency for Research on Cancer. (2017). Latest Sata Show a Global Increase of 13% in childhood cancer incidence over two decades. Retrieved from https://www.iarc.fr/index.php

Irmawati, L. (2014). Pengaruh Story Telling terhadap Tingkat Kecemasan Akibat Hospitalisasi pada Anak Usia Prasekolah di RSUD Kota Bekasi 2013. Jurnal Kesehatan AYURVEDA, 3(5).

Kanchan, L., Chandra, S. M., & Aarti, S. (2015). A Randomized Clinical Trial to Evaluate the Effectiveness of Storytelling by Researcher on the Hospitalization Anxiety of Children Admitted in Pediatric Ward of Selected Hospitals of District Patiala, Punjab. International Journal of Science and Research, (4)10, 706-709.

Kementerian Kesehatan RI. (2013). Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS). Retrieved from www.depkes.go.id

Kiyat, A., Ani, F., & Utami, K. D. (2014). Terapi Bermain Mendongeng dapat Menurunkan Tingkat Kecemasan pada Anak Usia Prasekolah Akibat Hospitalisasi. Media Ilmu Kesehatan, (3)1, 23-28.

Paramitha, S. (2011). Mendongeng sebagai Metode Pemulihan Trauma di Daerah pasca Bencana: Sebuah analisis life history pustakawan pendongeng. Jakarta: Universitas Indonesia.

Uce, L. (2015). The Golden Age: Masa Efektif Merancang Kualitas Anak. Jurnal Pendidikan Anak, (1)2.

Vassal, G., Kearns, P., Blanc, P., Scobie, N., Heenen, D., & Pearson, A. (2017). Orphan Drug Regulation: A missed opportunity for children and adolescents with cancer. European Journal of Cancer, (84)2017, 149-158.

Walker, C., Wright, P., Curry, D., Panzarella, C., Adams, J., Gleason-Morgan, D., . . . Weekes, D. (1993). A Delphi Study of Pediatric Oncology Nurses’ Facilitative Behaviors. Journal of Pediatric Oncology Nursing, (10)4, 126-132.

Zarei, K., Motlagh, Z. P., Seyedfatemi, N., Khoshbakht, F., Haghani, H., & Zarei, M. (2014). Impact of storytelling on physiological, worry and social anxieties in hospitalized school-aged children. Medical - Surgical Nursing Journal, 2(3,4), 115-121




DOI: https://doi.org/10.21107/personifikasi.v10i1.5648

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 1970 Ega Arini Perwitosari, Suci Murti Karini, Berliana Widi Scarvanovi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

 

Indexed by:
   

Creative Commons License
Personifikasi by Universitas Trunojoyo Madura is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.