Transformasi Struktural dan Pertumbuhan Ekonomi Pada Empat Kabupaten Di Wilayah Madura Pada Tahun 2010-2019
Abstract
Penelitian ini merupakan studi kasus pada empat kabupaten di Wilayah Madura, yaitu Kabupaten Sumenep, Kabupaten Pamekasan, Kabupaten Sampang, dan Kabupaten Bangkalan dengan tujuan untuk menganalisis dan mengetahui sektor basis dan non basis, transformasi struktural yang terjadi dan sektor-sektor potensial yang dapat dijadikan prioritas pembangunan untuk dikembangkan dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi di Wilayah Madura. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari BPS (Badan Pusat Statistik) pada masing-masing kabupaten periode tahun 2010-2019. Alat analisis yang digunakan adalah Location Quotient (LQ), Shift Share (SS), Model Rasio Pertumbuhan (MRP) dan Overlay. Disimpulkan bahwa masing-masing kabupaten memiliki sektor basis yang berbeda-beda dan sektor pertanian yang masih memiliki kontribusi tinggi pada empat kabupaten tersebut. Transformasi struktural dari sektor primer ke sektor tersier atas dasar penurunan kontribusi sektor primer dan peningkatan kontribusi sektor tersier, sehingga sektor tersier yang potensial menjadi prioritas pembangunan dalam peningkatan pertumbuhan ekonomi di wilayah Madura.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Adi, W. 2001. Kajian Ketimpangan Pembangunan Ekonomi Antar Wilayah Indonesia. Pusat Penelitian dan Pengembangan Ekonomi dan Pembangunan-LIPI, Jakarta.
Arsyad, Lincolin. 1999. Pengantar Perencanaan dan Pembangunan Ekonomi Daerah. BPFE. Yogyakarta.
----------. 2005. Pengantar Perencanaan dan Pembangunan Ekonomi Daerah. BPFE. Yogyakarta.
----------. 2010. Ekonomi Pembangunan. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.
Badan Pusat Statistik Jawa Timur. Jawa Timur Dalam Angka. Surabaya.
Blakely, EJ & Bradshaw, TK. 2002. Planning Local Economic Development, Theory and Practice. California: Sage Publications.
Boediono. 1999. Seri Sinopsis Pengantar Ilmu Ekonomi No 4: Teori Pertumbuhan Ekonomi. BPFE. Yogyakarta.
Budiman, A. 2000. Teori Pembangunan Dunia Ketiga. PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga. 2011. Pedoman Penulisan, Pembimbingan dan Ujian Skripsi. Surabaya: Airlangga University Press.
Jhingan, M.L. 2003. Ekonomi Pembangunan dan Perencanaan. Jakarta: PT.Raja Grafindo Persada.
-----------, 2004. Ekonomi Pembangunan dan Perencanaan. Alih bahasa oleh Guritno. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Kamaluddin, Rustian. 1998. Pengantar Ekonomi Pembangunan. Jakarta: Lembaga Penerbit FE UI.
Kuncoro, Mudrajad. 1997. Ekonomi Pembangunan. Yogyakarta: AMP YKPN.
-----------. 2004. Otonomi dan Pembangunan Daerah: Reformasi, Perencanaan, Strategi dan Peluang. Jakarta: Erlangga.
Kuncoro, Mudrajad dan Hairul Aswandi. 2002. Evaluasi Penetapan Kawasan Andalan: Studi Empiris Di Kalimantan Selatan 1993-1999. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia, Vol 17, Nomor 1, Hal 27-45, BPFE, Yogyakarta.
Nugroho, Iwan dan Rokhmin Dahuri. 2012. Prespektif Ekonomi, Sosial dan Lingkungan. Edisi Revisi. Jakarta: LP3ES.
Richardson, Harry W. 2001. Dasar-Dasar Ilmu Ekonomi Regional. Terjemahan Paul Sitohang, Edisi Revisi. Jakarta: Lembaga Penerbit FE UI.
Sirojuzilam. 2008. Disparitas Ekonomi dan Perencanaan Regional, Ketimpangan Ekonomi Wilayah Barat dan Wilayah Timur Provinsi Sumatera Utara dan Kaitannya DenganPerencanaan Wilayah. Jurnal Ekonomi, Vol 12, no 21. Pustaka Bangsa Press.
Sjafrizal. 2008. Ekonomi Regional, Teori dan Aplikasi. Padang: Baduose Media.
Sukirno, Sadono. 1981. Pengantar Teori Makro Ekonomi. Jakarta: Lembaga Penerbit FE UI.
----------. 1985. Ekonomi Pembangunan: Proses, Masalah, dan Dasar Kebijaksanaan. Jakarta: Lembaga Penerbit FE UI.
----------. 2006. Ekonomi Pembangunan: Proses, Masalah, dan Dasar Kebijakan. Edisi Kedua. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Susanti, Hera. dkk. 1995. Indikator-indikator Makroekonomi. Jakarta: Lembaga Penerbit FE UI.
Tambunan, Tulus. 2001. Perekonomian Indonesia, Teori dan Temuan Empiris. Jakarta: Penerbit Ghalia Indonesia.
Tarigan, Robinson. 2004. Ekonomi Regional: Teori dan Aplikasi. Jakarta: PT Bumi Aksara.
----------. 2005. Ekonomi Regional Teori dan Aplikasi. Edisi evisi. Jakarta: Bumi Aksara
Todaro, Michael P. 2000. Economic Development. Essex: Pearson Education Limited.
---------, 2001. Pembangunan Ekonomi Dunia Ketiga. Edisi Keempat. Jakarta: Erlangga.
Todaro, Michael and Smith. 2006. Pembangunan Ekonomi. 9th edition. Jakarta: Erlangga.
Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945.
Yusuf, Maulana. 1999. Model Rasio Pertumbuhan (MRP) sebagai salah satu Alat Analisis Alternatif dalam Perencanaan Wilayah dan Kota, Aplikasi Model: Wilayah Bangka Belitung. Jurnal Ekonomi dan Keuangan Indonesia, Vol XLVII, Nomor 2, Hal 219-233.
DOI: https://doi.org/10.21107/mediatrend.v15i2.8102
Copyright (c) 2020 Media Trend