ANALISIS PERKEMBANGAN SUMBER DANA PERBANKAN PADA BANK RAKYAT INDONESIA CABANG JEMBER TAHUN 1994-2004 DI KABUPATEN JEMBER
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan jumlah dana yang diserap, bentuk sumber dana yang memberikan sumbangan terbesar dan tingkat partisipasi masyarakat dalam menyimpan uangnya di Bank Rakyat Indonesia Cabang Jember Tahun 1994-2004. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yaitu data yang diperoleh dari Bank Rakyat Indonesia Cabang Jember, Biro Pusat Statistik dan studi pustaka. Pereode waktu yang digunakan adalah tahun 1994-2004. Perkembangan sumber dana di BRI Cabang Jember relatif cukup tinggi. Salah satu sumber dana yang memberikan proporsi sumbangan terbesar adalah tabungan. Perkembangan sumber dana ini dapat dilihat dari semakin banyaknya nasabah yang berarti semakin tinggi pula tingkat partisipasi masyarakat yang menabung di BRI Cabang Jember.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Arsjad, Nurdjaman. 1992. Ekonomi Keuangan dan Moneter. Jakarta. Intermedia
Bahsan, M. 2005. Giro dan Bilyet Giro Perbankan Indonesia. Jakarta. Raja Grafindo Persada.
Boediono. 1996. Ekonomi Moneter. Yogyakarta. BPFE UGM.
Dajan, Anto. 1986. Pengantar Metode Statistik I. Jakarta. LP3ES.
Gatha, Wolean. 1986. Bank dan Wiraswasta I. Jakarta, Allipoima.
Irawan dan M. Suparmoko. 1992. Ekonomi Pembangunan. Yogyakarta. BPFE
Kantor Statistik Kabupaten Jember. 2004. Laporan Statistik Tahun 1994-2004. Jember.
Kasmir. 1999. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. Jakarta. Raja Grafindo Persada.
Muljadi. 1990. Makro Ekonomi. Jakarta. Erlangga.
Mustofa. 1980. Garis-garis Besar Haluan Negara. Jakarta. Gramedia.
Nazir, Mohammad. 1986. Metodologi Penelitian. Jakarta. Graha Indonesia.
Nopirin. 1992. Ekonomi Moneter I. Yogyakarta. BPFE.
Pratama, Raharja. 1990. Uang dan Perbankan. Jakarta. Rineka Cipta.
Partadiredja, Ace. 1984. Pengantar Ekonomi. Yogyakarta. BPFE
Rosyidi. 1987. Moneter dan Pembangunan. Jakarta. Erlangga.
Samuelson, Paul. A & Nordaus, William. D. 1990. Ekonomi. Terjemahan. Kaka Warsana. Jakarta. Brata.
Simanjuntak, Payaman. 1985. Pengantar Ekonomi Sumber Daya Manusia. Jakarta. FEUI
Soediyono. 1985. Ekonomi Makro. Jakarta. BPFE.
Sukirno, Sadono. 1985. Ekonomi Pembangunan I. Jakarta. LPFE-UI.
Supranto, J. 1988. Ekonometrika I. Jakarta. LPFE-UI.
__________, 1994. Statistik Teori dan Aplikasinya I. Jakarta. Erlangga.
Suyatno, Thomas. 1997. Kelembagaan Perbankan. Jakarta. Gramedia.
DOI: https://doi.org/10.21107/mediatrend.v1i1.1711
Copyright (c) 2016 Media Trend