Personal Branding: Strategi Membangun Reputasi Dosen di Media Digital

Andi Dian Fitriana, Muhammad Sahid, Fathiyah Fathiyah, Muhtar Muhtar

Abstract


Reputasi dan nama baik pendidik menjadi bagian penting dalam perjalanan karir seorang dosen. Mengelolah sebuah reputasi dikenal dengan istilah personal branding, sebagai upaya mengembangkan dan menakar kemampuan diri dan karir dosen secara terarah. Ditengah transformasi media digital yang begitu pesat tentu menjadi tantangan tersendiri bagi seorang dosen dalam mengelola reputasi diri yang dimiliki. Tujuan penulisan ini adalah memberikan gambaran mengenai pentingnya membangun, menciptakan dan menjaga reputasi dosen sebagai penegak tridharma perguruan tinggi melalui media digital. Metode yang digunakan adalah Kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data  dengan melakukan wawancara, observasi dan studi pustaka berupa artikel ilmiah dan hasil penelitian serupa. Hasil dan Kesimpulan yang ditemukan adalah terdapat beberapa hal yang menjadi indikator keberhasilan personal branding seorang dosen pada media digital. Selain media sosial, keberadaan akun portal publikasi akademik seperti google scholar, e-learning, repository, sinta, orchid dan lainnya menjadi sarana yang dapat dimanfaatkan oleh dosen dalam membangun dan mengelolah reputasi diri. Keberadaan artikel ini diharapkan dapat membentuk pemahaman terkait pentingnya menjaga reputasi diri dosen melalui upaya personal branding di media digital.

 


Keywords


Personal branding; Dosen; Media Digital

References


Afrilia, Asscharisa Mettasatya. (2018). Personal Branding Remaja di Era Digital. Mediator: Jurnal Komunikasi, Vol. 11 No. 1, Juni 2018 Hal. 20-30

Danuri, Muhammad. (2019). Development and Transformation of Digital Technology. Jurnal INFOKAM Volume XV No. II, September 2019 Hal. 116-123

F. Nurfalah, L. W. (2012). Pengaruh Kredibilitas Dan Kepribadian Dosen Dalam Mengajar Terhadap Motivasi Belajar Mahasiswa Jurusan Komunikasi Penyiaran Islam Fakultas Dakwah Institut Agama Islam Negeri Syekh Nurjati Cirebon. Jurnal Komunikasi Pembangunan, 59.

Hardjono, R. A. (2017). Pengaruh Strategi Diversifikasi Dan Diferensiasi Produk Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Kedai Pissbroo Di Kabupaten Situbondo. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Growth.

Harto, K. (2018). Tantangan Dosen Ptki Di Era Industri 4.0. Jurnal Tatsqif, 16(1), 1–15. https://doi.org/10.20414/jtq.v16i1.159.

Haroen, D. (2014). Personal Branding, Kunci Kesuksesan Anda Berkiprah di Dunia Politik. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Juniardi, Wilman. (2020). Apa Itu E-Learning ? Yuk Cari Tahu Selengkapnya. https://www.quipper.com/id/blog/tips-trick/school-life/apa-itu-elearning/

Kusnan. (2017). Kebijakan Peningkatan Mutu Dosen. Pendidikan Islam Iqra`, 11(2), 53–68.

Milles dan Huberman. (1992). Analisis Data Kualitatif. Jakarta: Universitas Indonesia Press.

Raharjo, Farco Siwiyanto. (2019). The Master Book of Personal Branding. Yogyakarta: Penerbit Quadrant

Purwanti, A. R., Hidayat, N., & Sutisna, E. (2019). Peningkatan Produktivitas Kerja Dosen Melalui Pengembangan Efektivitas Sistem Informasi Manajemen Dan Budaya Organisasi. Jurnal Manajemen Pendidikan, 7(2), 833–842. https://doi.org/10.33751/jmp.v7i2.1333

Putri, D. W., Hamdan, S. R., & Yulianti, Y. (2017). Perilaku Bermedia Digital Dalam Pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi Dikalangan Dosen Unisba. Mediator: Jurnal Komunikasi, 10(1), 11–24. https://doi.org/10.29313/mediator.v10i1.2731.

Rustini Wulandari, A. R. (2018). Relasi Interpersonal dalam Psikologi Komunikasi. Islamic Communication Journal, 58.

Setiawan, D. (2018). Strategi Membangun Personal Branding Dalam Meningkatkan Performance Diri. Jurnal Bappeda, 19-25. https://ojs.selodangmayang.com/index.php/bappeda/article/view/85/83

Soraya, I. (2017). Personal Branding Laudya Cynthia Bella melalui Instagram. Jurnal Komunikasi, Vol 8, No 2 (2017) 32.

Ummu Salamah, A. M. (2015). Pengaruh Kredibilitas Komunikator dalam Sosialisasi P4GN Terhadap Sikap Anak. Jurnal Komunikasi Hasil Pemikiran dan Penelitian, 3. Vol 1, No 2 (2015). https://journal.uniga.ac.id/index.php/JK/article/view/529




DOI: https://doi.org/10.21107/ilkom.v16i2.12792

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Andi Dian Fitriana

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
Indexed by: