DISTRIBUSI NITRAT, OKSIGEN TERLARUT, DAN SUHU DI PERAIRAN SOCAH-KAMAL KABUPATEN BANGKALAN
Abstract
Kondisi dan dinamika perairan laut sangat dipengaruhi oleh beberapa parameter, diantaranya adalah parameter fisika, kimia, biologi, dan lain sebagainya. Diantara parameter penting tersebut adalah nitrat, oksigen terlarut, dan suhu. Ketiga parameter ini penting karena berpengaruh terhadap kondisi dan kualitas perairan, khususnya di perairan Socah, Kecamatan Kamal, Kabupaten Bangkalan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik dan distribusi nitrat, oksigen terlarut, dan suhu di perairan Socah-Kamal Kabupaten Bangkalan. Penelitian dilakukan pada bulan Oktober 2014 dengan 10 titik sampling. Analisa nitrat dianalisa dengan menggunakan spektrofotometri dengan panjang gelombang 410 nm dilakukan di Laboratorium Ilmu Kelautan Universitas Trunojoyo Madura. Hasil analisa menunjukkan konsentrasi nitrat berkisar 0.002-0.022 mg/l, oksigen terlarut berkisar 6,01-9,04 mg/l, dan suhu permukaan berkisar 29.0-32,7˚C. Hasil analisa menunjukkan kondisi baik dan cocok untuk kehidupan biota laut sesuai standar baku mutu yang sudah ditetapkan oleh Kementrian Negara Lingkungan Hidup (KMNLH).
Kata Kunci : Nitrat, Oksigen Terlarut, Suhu, Perairan Socah-Kamal
DISTRIBUTION OF NITRATE, DISSOLVED OXYGEN AND TEMPERATURE
IN SOCAH WATERS, DISTRICT OF KAMAL, BANGKALAN
The conditions and the dynamics of ocean waters is influenced by several parameters, including the parameters of physics, chemistry, biology, and others. Among the important parameters are nitrates, dissolved oxygen, and temperature. Those parameters are important because it affects the quality and condition of the waters, particularly in Socah waters, District of Kamal, Bangkalan. The purpose of this study was to determine the characteristics and distribution of nitrate, dissolved oxygen, and temperature in the Socah waters, Kamal, Bangkalan. The study was conducted in October 2014 with 10 sampling points. Nitrate was analyzed using spectrophotometry with a wavelength of 410 nm performed at the Laboratory of Marine Science Trunojoyo University of Madura. An analysis showed that nitrate concentrations ranging from 0002-0022 mg/l, dissolved oxygen ranges from 6.01 to 9.04 mg/l, and the surface temperature ranges 29.0-32,7˚C. The analysis shows good condition and suitable for marine life appropriate quality standards set by the Ministry of Environment (KMNLH).
Keywords: Nitrates, Dissolved oxygen, Temperature, Socah waters
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Aini, K. W. (2010). Kelimpahan Fitoplankton Di Perairan Kamal Bangkalan. Praktek Kerja Lapang. Jurusan Ilmu Kelautan. Fakultas Pertanian. Universitas Trunojoyo Madura: Bangkalan.
Ardiansyah, P. (2013). Studi Karakteristik Pasang Surut dan Pengaruhnya Terhadap Sebaran Total Suspeded Solid (TSS) Di Perairan Selat Madura Kabupaten Bangkalan. Skripsi. Universitas Trunojoyo Madura: Bangkalan.
Bahtiar, R. (2008). Penilaian Despresiasi Sumberdaya Perikanan Di Selat Madura Provinsi Jawa Timur. [Thesis]. Program Pascasarjana Institut Pertanian Bogor: Bogor.
Effendi, H. (2003). Telaah Kualitas Air. Jurusan Managemen Sumberdaya Perairan. Fakultas Perairan dan Ilmu Kelautan. IPB: Bogor.
Fitriya, N. (2011). Laporan Akhir Ekspidisi Widya Nusantara (E-WIN). Penelitian Biodiversitas dan Kondisi Oseanografi di Kawasan Perairan Kepulauan Natuna, Pusat Penelitian Oseanografi – LIPI. 322 hal.
Ippen, A. T. (1966). Estuary and Coastiline Hydrodynamics. Mc Graw-Hill Book Company, Inc: 744 pp.
Jones-Lee, A., & Lee, G. F. (2005). Eutrofication (Excessive Fertilization) Water Enyclopedia: Surface and Agricultural water. Wiley, Hoboken, NJ. 107-114 pp.
Jorgensen. S. E. (1990). Lake Management. Pergamon Press Ltd. Oxford Great Britain.
Khasanudin. M. N. (2012). Studi Konsentrasi Nitrat dan Phosphate Di Muara Sungai Wonorejo Kecamatan Gunung Anyar Kotamadya Surabaya. Praktek Kerja Lapang. Jurusan Ilmu Kelautan. Fakultas Pertanian. Universitas Trunojoyo Madura: Bangkalan
Kementerian Mentri Negara-Lingkungan Hidup (KMNLH) (1988). Baku Mutu Air Laut Untuk Biota Laut. Dalam: Bahan Penyusunan RPP Baku Mutu Air Laut Untuk Mandi, dan Renang, Biota Laut dan Budidaya Biota Laut. Jakarta: 32 hal.
Muchtar, M. (2012). Distribusi Fosfat, Nitrat dan Silikat Di Perairan Kepulauan Natuna. Pusat Penelitian Oseanografi – LIPI: Jakarta.
Nybakken, J. W. (1988). Biologi Laut: Suatu Pendekatan Ekologi. Terjemahan dari Marine Biology: An Ecology Approach, oleh Eidman, M, Koesoebiono, D. G, Bengen, M, Hutomo dan S. Sukardjo. PT. Gramedia: Jakarta, xv.459 hlm.
Officer, C. B., (1976). Physical Oseanography of Estuaries and Associated Costal Waters. John Willey and Sons. New Tork: 465 pp.
Patty, S. I. (2013). Distribusi Suhu, Salinitas dan Oksigen Terlarut Di Perairan Kema, Sulawesi Utara. Jurnal Ilmiah Planax. Vol. 1(3). ISSN: 2302-3589.
Rokhim, K., Arisandi. A., & Abida, I. W. (2009). Analisa Kelimpahan Fitoplankton dan Ketersedian Nutrien (NO3 dan PO4) Di Perairan Kecamatan Kwanyar Kabupaten Bangkalan. Jurnal Kelautan, 2(2). ISSN: 1907-9931.
Saiwei, C., & Hongying, L. (2004). Distribution of Dissolved Inorganik Phosphat in Nansha Island Sea Area, South China Sea. Marine Science Bulletin, 6(1), 32-37.
Siwi, W. E. R. (2014). Distribusi Suhu Terhadap Distribusi Klorofil-A dan Nutrien (Fosfat, Amoniak, Silikat) Diperairan Selat Bali Periode Pengukuran April, Juni dan Agustus 2013. Balai Penelitian dan Observasi Laut: Bali.
Ulqodry T. Z., Yulisman, & Syahdan, M., & Santoso (2010). Karakteristik dan Sebaran Nitrat, Fosfat dan Oksigen Terlarut Di Perairan Karimunjawa, Jawa Tengah. Jurnal Penelitian Sains. Volume 13(1).
Wenno, L. F. (1981). Laporan Penelitian: Sifat-Sifat Oseanologi Perairan Dangkal Maluku. Proyek Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya Laut Perairan Maluku (1980-1981). LON-LIPI, SPA, Ambon: 185 hal.
Yolanda, D. S. (2014). Kajian Parameter Fisika dan Kimia Serta Sebaran Nitrat Di Perairan Socah-Kamal, Kabupaten Bangkalan, Madura. Skripsi. Universitas Trunojoyo Madura: Bangkalan.
DOI: https://doi.org/10.21107/jk.v9i2.1052
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Jurnal Kelautan by Program Studi Ilmu Kelautan is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Published by: Department of Marine Sciences, Trunojoyo University of Madura