Penggunaan E-System Dan Perilaku Kepatuhan Perspektif Wajib Pajak Karyawan

Meiliana Wikarsa, Stephanie Febriana Y, Pricillia Lanrence B

Abstract


In order to improve the quality of tax service on taxpayer, Direktorat Jendral Pajak implement an electronic system (e-SPT) in tax reporting. The purpose of this research is to interpret the perspective of the employees in the use of e-system in the reporting of SPT 1770S and 1770SS and taxpayer compliance behaviour of employee. Method used in this research is interpretive approaches. The data was collected by interviewing the employees. Based on the results of this research, can be concluded there are many of employee views on the use of e-SPT and the relation with tax compliance.

 

Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan pajak terhadap wajib pajak, Direktorat Jendral Pajak menerapkan sistem elektronik (e-SPT) dalam pelaporan pajak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memaknai perspektif karyawan dalam penggunaan e-system dalam pelaporan SPT 1770S dan 1770SS serta perilaku kepatuhan wajib pajak karyawan. Penelitian ini mengunakan metode pendekatan interpretatif. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara terhadap karyawan. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa terdapat berbagai macam pandangan  karyawan terhadap penggunaan e-SPT dan adanya keterkaitan antara e-SPT dengan kepatuhan wajib pajak.


Keywords


e-system, e-SPT, Taxpayer Compliance Behaviour

Full Text:

PDF

References


Devano, Sony dan Rahayu, Siti Kurnia. 2006. Perpa-jakan: Konsep, Teori, dan Isu. Satu, Jakarta.

Pandiangan, Liberti. 2008. Modernisasi dan Refor-masi Pelayanan Perpajakan. PT Elex Media Komputindo, Jakarta.

Havid, Mohamad. 2014. “Pengaruh Penerapan e-Filling Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pa-jak (Studi Survey Pada KPP Pratama Bandung Cibeunying)”. Skripsi Universitas Widyatama, Bandung.

Putra, Tomy Yanuar. 2015. “Pengaruh Penerapan Sistem Administrasi e-Registration, e-SPT dan e-Filling Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Pada Wajib Pajak di Kantor Pe-layan Pajak Pratam Singosari)”. Jurnal Maha-siswa Perpajakan Vol. 6, No. 1.

Nita, Choirul, Stefanus P.R. 2014. “Penerapan Sis-tem Elektronik dalam Pelayanan (Studi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Malang Uta-ra)”. Jurnal Administrasi Publik, Vol. 2. No. 3:420-425.

Ricki, Haris, dan Mujilan. 2013. “Modernisasi Sis-tem Administrasi Perpajakan dan Kepatuhan Wajib Pajak”. Jurnal Riset Manajemen dan Akuntansi (JRMA); Vol. 1 No. 1, Februari 2013.




DOI: https://doi.org/10.21107/infestasi.v13i2.3517

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 InFestasi

Creative Commons License

This journal is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.