Pengembangan Voice Based Identification Sebagai Pengaman Room Door Lock System

Dhimas Bayu Mehendra, Koko Joni, Kunto Aji Wibisono

Abstract


Pintu adalah sebuah bukaan pada dinding / bidang yang memudahkan sirkulasi antar ruang-ruang yang dilingkupi oleh dinding / bidang tersebut.Pintu biasanya ditemukan pada bangunan, misalnya rumah.Sebagai penghubung utama untuk keluar dan masuk ke dalam rumah, pintu menjadi salah satu bagian vital pengaman rumah.Maka perlu pengamanan khusus untuk pintu agar tidak sembarangan dapat dibuka dan dimasuki.

Dengan menggunakan suara yang memiliki perbedaan antaran suara seseorang dengan orang lain dapat dibuat sebuah sistem pengaman modul kunci. Dalam sistem ini perbedaan frekuensi suara dideteksiksi menggunakan microphone yang prosesnya dilakukan menggunakan software RAD Studio XE 7 kemudian suara yang masuk dikonversi menjadi sinyal dan dijadikan sebagai parameter yang disimpan kedalam database yang kemudian diberikan rule-rule untuk hak akses bagi pemilik suara tertentu yang dapat mengakses pintu yang dikunci dengan selenoid lock, sedangkan microcontroller hanya sebagai media yang mengirimkan sinyal elektrik ke selenoid untuk dikonversi menjadi energi mekanik yang dapat membuka pintu yang telah diimplementasikan sistem kunci otomatis.

Kata Kunci— Pengenalan Suara, FFT, System Security, solenoid.


References


Angga Setiawan, Achmad Hidayatno, R. Rizal Isnanto. "Aplikasi Pengenalan Ucapan dengan Ekstraksi Mel-Frequency Cepstrum Coefficients (MFCC) Melalui Jaringan Syaraf Tiruan (JST) Learning Vector Quantization (LVQ) untuk Mengoperasikan Kursor Komputer". TRANSMISI, ISSN 1411–0814. 2011.

Steven W. Smith. “The Scientist and Engineer’s Guide to Digital Signal Processing: Second Edition”. San Diego: California Technical Publishing, 1999.

Agung Andika Putra. "TEKNOLOGI PENGENALAN SUARA (VOICE RECOGNITION)". http://indonesianecho.blogspot.co.id/2015/11/voice-recognition-a.html. Halaman ini terakhir diubah pada rabu, 11 November 2015. Diakses 16 Mei 2017

Sipasulta,Reonaldo Yohanes.dkk. “Simulasi Sistem Pengacak Sinyal Dengan Metode FFT(Fast Fourier Transform)”. E-journal Teknik Elektro dan Komputer (2014),ISSN 2301-8402

Emma Utamidan Resty Wulaningrum. 2014. “Penggunaan Principal Component Analiysis dan Euclidean Distance Untuk Identifikasi Citra Tanda Tangan”. Kediri: Jurnal Ilmu Pengetahuan Teknilogi Dan Komputer (IPTEK-KOM). Vol. 16 No. 1.




DOI: https://doi.org/10.21107/triac.v5i2.4425

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Dhimas Bayu Mehendra, Koko Joni, Kunto Aji Wibisono

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
Indexed by: