DESKRIPSI KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMP PADA POKOK BAHASAN PENCEMARAN LINGKUNGAN

Nuri Alfiyatul Laili, Ana Yuniasti Retno Wulandari, Wiwin Puspita Hadi, Laila Khamsatul Muharrami, Aida Fikriyah

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan mendeskripsikan tingkat keterampilan berpikir kritis siswa dan persentase keterampilan berpikir kritis siswa per indikator pada pokok bahasan pencemaran lingkungan. Pengambilan sampel penelitian menggunakan teknik non-probability sampling yakni purposive sampling. Subjek penelitian adalah 10 siswa kelas VIII-B SMP Negeri 1 Kadur, Pamekasan, Jawa Timur tahun ajaran 2020/2021. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan desain yang digunakan adalah penelitian survey tipe cross sectional design. Hasil penelitian menujukkan bahwa : 1) Terdapat 2 siswa dengan keterampilan berpikir kritis tinggi, 7 siswa dengan keterampilan berpikir kritis sedang, 1 siswa dengan keterampilan berpikir kritis rendah dan rata-rata keterampilan berpikir kritis siswa tergolong sedang dengan rata-rata ketercapaian 55,001;2)Dari 5 indikator keterampilan berpikir kritis menurut Ennis yang digunakan dalam penelitian, persentase keterampilan berpikir kritis siswa berkisar dari 50% - 65%.


Keywords


Keterampilan Berpikir Kritis; Pencemaran Lingkungan

Full Text:

PDF

References


Amarila, R. S., Subali, B., & Saptono, S. (2021). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Pembelajaran IPA Terpadu Tema Lingkungan. IMPROVEMENT Jurnal Ilmiah …, 8(1), 82–91. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/improvement/article/view/20192

Asy’ari, M., & Fitriani, H. (2017). Literatur Reviu Keterampilan Proses Sains sebagai Dasar Pengembangan Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi. Prisma Sains : Jurnal Pengkajian Ilmu Dan Pembelajaran Matematika Dan IPA IKIP Mataram, 5(1), 1–17. https://doi.org/10.33394/j-ps.v5i1.1114

Bunt, B., & Gouws, G. (2020). Using an artificial life simulation to enhance reflective critical thinking among student teachers. In Smart Learning Environments (Vol. 7, Issue 12, pp. 1–19). Smart Learning Environments. https://doi.org/10.1186/s40561-020-00119-6

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, Pub. L. No. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 35 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Pertama/ Madrasah Tsanawiyah (2018). jdih.kemdikbud.go.id

Khasani, R., Ridho, S., & Subali, B. (2019). Identifikasi Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMP Pada Materi Hukum Newton. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 5(2), 165. https://doi.org/10.29303/jppipa.v5i2.192

Khumairok, W., Wulandari, A. Y. R., Qomaria, N., & Muharrami, L. K. (2021). Profil Keterampilan Berpikir Kritis Siswa SMP pada Materi Getaran Gelombang dan Bunyi Menggunakan Soal Berbantuan Prompting Question. Natural Science Education Research, 4(1), 35–44. https://journal.trunojoyo.ac.id/nser/article/view/8353

Nonci, N. N., Mamin, R., & Mun’im, A. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing terhadap Aktivitas Belajar dan Keterampilan Berpikir Kritis Peserta Didik Kelas VII SMP Negeri 1 Liliriaja ( Studi Pada Materi Pencemaran Lingkungan ). Jurnal IPA Terpadu, 1(2), 1–14. http://ojs.unm.ac.id/index.php/ipaterpadu

Nurazizah, S., Sinaga, P., & Jauhari, A. (2017). Profil Kemampuan Kognitif dan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa SMA pada Materi Usaha dan Energi. Jurnal Penelitian & Pengembangan Pendidikan Fisika, 3(2), 197–202. https://doi.org/10.21009/1.03211

Rahmawati, R., Muttaqin, M., & Listiawati, M. (2019). Peran Permainan Kartu Uno Dalam Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa. Jurnal Program Studi Pendidikan Biologi, 9(2), 64–75.

Risah, Y., Sutirna, & Hakim, D. L. (2021). Pencapaian Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa pada Materi Trigonometri. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 4(2), 307–316. https://doi.org/10.22460/jpmi.v4i2.307-316

Risdyanti, D., Kuswandi, D., & Ulfa, S. (2019). Pelaksanaan Pembelajaran Ipa Dalam Mengimplementasikan Kurikulum 2013 Dengan Sistem Kredit Semester (Sks) Kelas Vii Smp Negeri 3 Malang. Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 2(1), 68–74. http://journal2.um.ac.id/index.php/jktp/index

Solikhin, M., & Fauziah, A. N. M. (2021). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMP pada Pelajaran IPA Saat Pembelajaran Daring Selama Pandemi COVID-19. PENSA E-JURNAL : PENDIDIKAN SAINS, 9(2), 188–192. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/pensa/index

Utama, Z. P., Maison, & Syarkowi, A. (2018). Analisis Kemampuan Bernalar Siswa SMA Kota Jambi. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika, 9(1), 1–5. https://doi.org/10.26877/jp2f.v9i1.2223

Yunita, S., Rohiat, S., & Amir, H. (2018). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Mata Pelajaran Kimia Pada Siswa Kelas XI Ipa Sman 1 Kepahiang. ALOTROP : Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Kimia, 2(1), 33–38. https://ejournal.unib.ac.id/index.php/alotropjurnal/article/view/4628




DOI: https://doi.org/10.21107/nser.v5i2.12406

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.