Pengaruh Special Event Pembukaan ASIAN GAMES ke-18 Tahun 2018 terhadap Reputasi Ketua Panitia INASGOC

Alfilonia Harwinda, Andre Ikhsano

Abstract


Penelitian ini penting karena dilihat dari kesuksesan pembukaan acara Asian Games ke-18 tahun 2018 yang megah dan spektakuler berkaitan dengan reputasi ketua panitia INASGOC. Tujuan penelitian ini untuk menganalisa adakah pengaruh dan seberapa besar pengaruh special event pembukaan Asian Games ke 18 tahun 2018 terhadap reputasi ketua panitia INASGOC dari sudut pandang teori harapan melalui special event, dan reputasi. Dalam penelitian ini ada 2 variabel yaitu variabel X (special event) menggunakan 8 dimensi terdiri dari uniqueness, perishability, intangibility, ritual or ceremony, ambience and service, personal contact and interaction, labour intensive, dan fixed timescale sedangkan variabel Y (reputasi) menggunakan 4 dimensi terdiri dari kredibilitas, terpercaya, keterandalan dan tanggung jawab sosial. Penelitian ini melalui metode penelitian kuantitatif dengan menguji regresi linear sederhana, koefisien persamaan regresi, uji anova, analisis korelasi, dan uji normalitas. Responden dalam penelitian ini adalah 100 orang responden yang menonton langsung pembukaan Asian Games ke-18 tahun 2018 di Gelora Bung Karno Jakarta. Penelitian ini mendapatkan hasil dari Pearson Correlation Product Moments menunjukkan sebesar 0,628 bahwa terdapat pengaruh positif dan kuat yang signifikan antara special event pembukan Asian Games ke-18 tahun 2018 terhadap reputasi ketua panitia INASGOC.  Penelitian ini juga terdapat besar pengaruh special event pembukaan Asian Games ke-18 tahun 2018 terhadap reputasi ketua panitia INASGOC adalah 39,4%.


Keywords


teori harapan; special event; reputasi

Full Text:

PDF

References


Aryska, M., & Kasmirudin. (2017). Pengaruh Reputasi Perusahaan Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien (Kasus Rumah Sakit Islam Ibnu Sina Pekanbaru). Jom Fisip, 4(1), Februari, 1–15. Retrieved from https://jom.unri.ac.id/index.php/JOMFSIP/article/view/13900

Baqiroh, N. F. A. B. (2018). Penonton Opening Ceremony Asian Games 2018 Puas. Retrieved from Sport.bisnis.com website: http://sport.bisnis.com/read/20180818/59/829326/penonton-opening-ceremony-asian-games-2018-puas

Creswell, J. W. (2014). Research Design Qualitative, Quantitative and Mixed Methods Approaches 4th Ed. Retrieved from https://libgen.lc/ads.php?md5=A000CDF97760A63A36F28A042A568EE5

Gassing, D. S. S. . S. (2016). Public Relations. Yogyakarta: Andi Yogyakarta.

Goldblatt, J. (2013). Special Events Creating and Sustaining a New World for Celebration. Retrieved from http://gen.lib.rus.ec/book/index.php?md5=E60AEEC95D18B226F95E70713505137B

Hartono, N. A., Dida, S., & Hafiar, H. (2016). PELAKSANAAN KEGIATAN SPECIAL EVENT JAKARTA GOES PINK OLEH LOVEPINK INDONESIA. Jurnal Komunikasi, 10(2), 161–172. Retrieved from https://doi.org/10.21107/ilkom.v10i2.2519

Helm, Sabrina; Gobbers , Kerstin Liehr; Storck, C. (2011). Reputation Management. Retrieved from http://gen.lib.rus.ec/book/index.php?md5=EED8A712E5A68CCD968B5B454DF8B1AC

Marliani, S. (2016). Motivasi Kerja Dan Kepuasaan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada Karyawan PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Cabang Karawang. Jurnal Buana Akuntansi, 1(1), 47–75. Retrieved from http://journal.ubpkarawang.ac.id/index.php/Akuntansi/article/view/43/42

Matthews, D. (2016). Special Event Production: The Resources, Second Edition. Retrieved from http://gen.lib.rus.ec/book/index.php?md5=24D28F7215333F28372A4D2CD4ADD4DB

Pudjiastuti, W. (2010). Special Event Alternatif Jitu Membidik Pasar. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Raya, M. (2018). Pembukaan Asian Games Diprediksi Dihadiri 40 Ribu Penonton. Retrieved from Sport.detik.com website: https://www.era.id/read/dmUpAA-merekam-asian-games-dari-masa-ke-masa

Ruslan, R. (2016). Manajemen Public Relations dan Media Komunikasi. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Sari, O. K. (2018). Spektakuler, Pembukaan Asian Games 2018 Menyihir Penonton. Retrieved from Detiksport.com website: https://sport.detik.com/sport-lain/4172412/spektakuler-pembukaan-asian-games-2018-menyihir-penonton

Shone, Anton; Parry, B. (2010). Successful Event Management A Pratical Handbook: Third Edition. Retrieved from http://gen.lib.rus.ec/book/index.php?md5=AD181675185820C6250A36E236B3F1A2

Silalahi, D. U. (2015). Metode Penelitian Sosial Kuantitatif. Bandung: PT Refika Aditama.

Surbakti, R. T. (2014). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Golongan 1 Di Universitas Katolik Parahyangan. E-Journal Graduate Unpar Part A : Economics, 211–232. Retrieved from http://journal.unpar.ac.id/index.php/unpargraduate/article/view/1043

Sutrisno, E. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Pertama. Retrieved from https://books.google.co.id/books?id=OhZNDwAAQBAJ&pg=PR3&dq=Manajemen+Sumber+Daya+Manusia+Edisi+Pertama&hl=en&sa=X&ved=0ahUKEwiEmbPy25vfAhUZbn0KHT_NDcoQ6AEINjAB#v=onepage&q=Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Pertama&f=false

Syaiyid, E., Utami, H. N., & Riza, M. F. (2013). PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP MOTIVASI KERJA (Studi Pada Karyawan Radar Malang PT. Malang Intermedia Pers). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 1(1), 104–113. Retrieved from http://administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id/index.php/jab/article/view/16

Syamsuddin. (2013). Perananan Matematika Dan Statistika Dalam Menganalisas Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Pertumbuhan Usaha Indsutri Kecil Di Sulawesi Selatan. Jurnal Matematika, Statistika Dan Komputasi, 9(2), Januari, 123–130. Retrieved from http://journal.unhas.ac.id/index.php/jmsk/article/download/3404/1941

Tamtomo, A. B. (2018). INFOGRAFIK: Profil Erick Thohir, Ketua Tim Kampanye Jokowi-Ma’ruf. Retrieved from Kompas.com website: https://nasional.kompas.com/read/2018/09/08/17305261/infografik-profil-erick-thohir-ketua-tim-kampanye-jokowi-maruf

Triamanah. (2012). Reputasi Dalam Kerangka Kerja Public Relations. Jurnal Ilmiah Komunikasi Makna, 3(1), Februari, 92–102. Retrieved from http://jurnal.unissula.ac.id/index.php/makna/article/view/117/93

Uyanto, S. S. (2009). Pedoman Analisis Data Dengan SPSS. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Widoyoko, E. P. (2012). Teknik Penyusunan Instrumen Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar




DOI: https://doi.org/10.21107/ilkom.v14i1.6029

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Alfilonia Harwinda, Andre Ikhsano

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
Indexed by: