MANAJEMEN KRISIS PUBLIC RELATIONS (STUDI KASUS TENTANG PERAN PUBLIC RELATIONS BADAN PENGEMBANGAN WILAYAH SURAMADU (BPWS) DALAM MENGHADAPI RESISTENSI MASYARAKAT MADURA DI KABUPATEN BANGKALAN TERHADAP KEHADIRAN LEMBAGANYA)

Roos Yuliastina

Abstract


ABSTRAK


Penelitian ini ingin mengetahui peran public relations dan metode pendekatan public relations BPWS
dalam menghadapi resistensi masyarakat Madura di Kabupaten Bangkalan terhadap kehadiran
lembaganya. Dengan mengkaji peran dan model pendekatannya, diharapkan dapat mengetahui juga
bagaimana public relations BPWS mengatasi manajemen krisis. Karena jika perbedaan kepentingan
antara BPWS dengan masyarakat Madura terus dibiarkan, bukan tidak mungkin masalah ini akan
menjadi krisis berkepanjangan yang mengancam eksistensi BPWS.
Metode yang digunakan adalah metode kulitatif, metode ini lebih menekankan pada kedalaman
yang diteliti (kualitas) data yang telah di peroleh, bukan pada banyaknya (kuantitas) data. Teknik
pengumpulan data mencakup informan atau narasumber yang paham dan terlibat secara langsung
dalam kasus ini. Pengumpulan datanya menggunakan data primer dan skunder. Teknik analisis data
menggunakan teknik analisis data kualitatif, untuk validitas datanya menggunakan triangulasi data
dan triangulasi sumber.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa, Peran public relations dalam menghadapi resistensi masyarakat
Madura di Kabupaten Bangkalan terhadap BPWS lebih berperan sebagai fasilitator komunikasi.
Model pendekatan yang diterapkan adalah model public relations pengaruh personal (personal
influence model) yang di kategorikan kedalam model publik relations asimetris dua arah. Tahapantahapan
manajemen krisis untuk mengatasi
kasus ini, terdiri
dari tiga tahapan.
Yaitu
tahapan
prakrisis,
merespon
krisis, dan pasca-krisis.
Kata Kunci: Manajemen Krisis, Public relations BPWS, resistensi masyarakat Madura di Kabupaten
Bangkalan.


References


DAFTAR PUSTAKA

Ardianto, Elvinaro. 2011. Handbook of Public

relations. Bandung: PT. Remaja

rosdakarya.

Cutlip, Scoot M., Center, Allan H., & Broom, Gleen

M. 2006. Effective Public Relations.

Jakarta: Prenada media group.

Cutlip, scoot M., Center, Allan H., & Broom, Gleen

M. 2000. Effective public relations (8

edition). New Jersey: Prentice hall. Inc

Iriantara, Yosal. 2004. Manajemen Strategis Public

Relations. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Kriyanton, Rachmad. 2012. Public relations &

crisis Manajemen. Jakarta: Kencana

prenada media group.

Lattimore,D, Baskin, O, Heiman, S.T, Toth, L.E.

Public Relations profesi dan

praktik. Jakarta: Salemba Humanika.

Moore, Frazier. 2004. Humas membangun citra

dengan komunikasi. Bandung: PT.

Remaja Rosdakarya.

Nova, Firsan. 2011. Crisis Public Relations.

Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Ruslan, Rosady. 2002. Praktik dan solusi

Public Relations dalam situasi krisis

dan pemulihan citra. Jakarta: Ghalia

Indonesia.

Ruslan, Rosady. 2004. Metode penelitian Public

Relations dan komunikasi. Jakarta: Raja

Grafindo Persada.

Rifai, Mien Ahmad. 2007. Manusia Madura.

Yogyakarta: Pilar Madia.

Rachmadi, F. 1994. Public relations dalam teori

dan praktek, Jakarta: Penerbit Gramedia.

Soemirat, soleh. & Ardianto, Elvinaro. 2004.

Dasar-dasar Public relations. Bandung:

PT. Remaja Rosdakarya.

Sulistyo, Oky Dian. 2011. Tesis: Manajemen krisis

humas kantor wilayah DJP Jawa Timur I

terhadap pemberitaan kasus penggelapan

pajak Surabaya. Surabaya: Universitas

Airlangga.

Mauldan, Fajar. 2012. Skripsi: Aspek Hukum

Koordinasi Antar Daerah di Wilayah

Percepatan Pembangunan Suramadu.

Madura: Universitas Trunojoyo.

Internet

Alison, Theaker. 2004. The public relations

handbook Edition: 2

nd

Newyork: Rout-

ledge.(http:www.questia.com/diunduh

Tgl:15.11.2012/pukul:14.20 WIB).

Coombs, W. Timothy. October 30, 2007. Crisis

managemen and communication. The

science beneath the art of public relation.

(http:www.instituteforpr.org/ diunduh

tgl: 16.11.2012/pukul: 10.50 WIB).

Lizzy, Ogbonna Ijoema. 2010. The role of public

relations in crisis management (a case

study of the ETITI IHITTE - UBOMA,

local gevorment area Of IMO State)

”Caritas University.

(www.caritauniversita.edu.ng/management/

Mc12) Di unduh tanggal 10/12/2012/

Pukul 17.30 WIB

http://www.tempo.co/read/news/hmanTaufiq/

/02/24/180386196/Unjuk-RasaPembubaran-BPWS-BerlangsungTegang/Diunduh

tanggal 01 Juli 2012,

pukul:08.00.WIB

http://nasional.kompas.com/read/

/06/17/07460520/Setumpuk.PR.di.

Jembatan.Suramadu/ Diundung tanggal

Oktober 2012, pukul: 11.46.WIB

http://kamusbahasaindonesia.org/isu/ Diunduh

tanggal 01 Juli 2012, pukul: 12.05WIB

http://www.Bpws.go.id// diunduh tanggal 07

Oktober 2012, pukul 10.46. WIB




DOI: https://doi.org/10.21107/ilkom.v11i1.3021

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Roos Yuliastina

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
Indexed by: