Strategi bumdes dalam pengembangan pengelolaan sampah TPS3R (Studi kasus BUMDes Dasa Warsa di Desa Waru Barat Kabupaten Pamekasan)

Tri Lestari Marista, Taufik Rizal Dwi Adi Nugroho, Amanatuz Zuhriyah

Abstract


Desa Waru Barat merupakan salah satu desa yang sudah memiliki unit usaha TPS3R di BUMDes nya. TPS3R hanya melakukan pengangkutan dan pemilahan sampah yang dapat dijual, tetapi belum ada pengelolaan terhadap sampah yang tidak dapat dijual. Permasalahan pada penelitian ini adalah belum adanya strategi yang tepat untuk dilakukannya pengembangan pengelolaan usaha TPS3R. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk (1) mengetahui faktor internal dan eksternal yang berpengaruh dalam pengelolaan usaha TPS3R dan (2) merumuskan alternatif strategi yang tepat untuk pengembangan usaha TPS3R di Desa Waru Barat. Responden penelitian ini adalah manajemen BUMDes dan pelanggan layanan TPS3R. Metode yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari matriks IFE dan EFE untuk mengetahui faktor internal dan eksternal, matriks IE, SWOT, dan QSPM. Berdasarkan matriks SWOT, jasa layanan angkut sampah TPS3R berada di kuadran I pada strategi SO. Hasil penelitian menunjukkan urutan nilai daya tarik yang dapat diterapkan yang pertama yaitu melakukan sosialisasi yang bertujuan untuk mengedukasi masyarakat tentang program-program dan kebijakan terkait pengelolaan sampah dengan tujuan meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pengelolaan sampah yang baik, strategi kedua yaitu mengoptimalkan penggunaan lahan untuk lokasi pengelolaan sampah, dan strategi ketiga yaitu membuat leaflet atau booklet yang berisi informasi seluruh kegiatan TPS3R dan manfaat keberadaan TPS3R kemudian disebarkan kepada masyarakat agar seluruh informasi mengenai TPS3R dapat dipahami oleh masyarakat.

Keywords


Desa Waru Barat, kondisi eksternal, kondisi internal, strategi, TPS3R

Full Text:

PDF

References


Abdel-Basset, M., Mohamed, M., & Smarandache, F. (2018). An Extension of Neutrosophic AHP-SWOT Analysis for Strategic Planning and Decision-Making. Symmetry, 10(4), 1–18.

Abdolshah, M., Fazli Besheli, B., Fazli Besheli, S., & Norouzi, A. (2018). Strategic Planning for Agriculture Section Using SWOT, QSPM and Blue Ocean- Case Study: Eshraq Agro-industry Company. International Journal of Agricultural Management and Development, 8(2), 149–162.

Afiza, Y., & Pangestuti, S. puji. (2018). Analisis dan Strategi Pengembangan Budidaya Lele Dumbo di Kelurahan Tembilahan Hulu Kecamatan Tembilahan Kabupaten Indragiri Hilir. Jurnal Agribisnis Unisi, 7(1), 58–73.

Afridhal, M. (2017). Strategi Pengembangan Usaha Roti Tanjong Di Kecamatan Samalanga Kabupaten Bireuen. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 223–233.

Arrohmah, R. N. A., & Rum, M. (2022). Strategi Pengembangan Industri Keripik Tempe di Dusun Kedungprawan Desa Gendingan Kecamatan Widodaren Kabupaten Ngawi. Agriscience, 3(1), 127–144.

Astuti, A. M. I., & Ratnawati, S. (2020). Analisis SWOT Dalam Menentukan Strategi Pemasaran (Studi Kasus di Kantor Pos Kota Magelang 56100). Jurnal Ilmu Manajemen, 17(1), 58–70.

Bagiastra, I. K., & Damayanti, S. L. P. (2019). Pengolahan Sampah Basah Dengan Menggunakan Stater di Hotel Lombok Raya. EJurnal Binawakya, 14(1), 1939–1948.

David, F. R., & David, F. R. (2017). Strategic Management: A Competitive Advantage Approach, Concepts and Case (16th ed.). Pearson Education.

Dewa, P. B., Sudarma, I. M., & Oka Suardi, I. D. P. (2019). Strategi Pengembangan Pemasaran Pupuk Kompos Organik Pada Yayasan Pemilahan Sampah Temesi, Kabupaten Gianyar. Jurnal Manajemen Agribisnis, 7(2), 121–130.

Dewi, M. (2020). Evaluasi dan Pengembangan Aspek Teknis TPS dan TPS 3R di Kecamatan Pare Kabupaten Kediri. Tecnoscienza, 5(1), 59–72.

Farmia, A. (2020). Minat Generasi Muda Terhadap Pertanian Organik : Efeknya Pada Pengembangan Budidaya Padi Organik Di Kecamatan Ngemplak , Kabupaten Sleman , DI . Yogyakarta. Gontor AGROTECH Science Journal, 6(3), 299–312.

Hasnam, L. F., Syarief, R., & Yusuf, A. M. (2017). Strategi pengembangan bank sampah di wilayah depok. Jurnal Aplikasi Bisnis Dan Manajemen, 3(3), 407–416.

Hazmi, C., Yogaswara, B., & Wulandari, S. (2018). Perumusan Strategi dan Roadmap Strategi Hotel XYZ Menggunakan Pendekatan Quantitative Strategic Planning Matrix (QSPM). EProceedings …, 5(2), 2871–2880.

Lawa, J. I. J., Mangangka, I. R., & Riogilang, H. (2021). Perencanaan Tempat Pengolahan Sampah (TPS) 3R Di Kecamatan Mapanget Kota Manado. Tekno, 19(78), 77–89.

Maria, V., & Shavab, F. A. (2021). Strategi Pemasaran Keripik Tempe Pada Situasi Pandemi Covid-19 (Studi Kasus Home Industry Nikmat Sari Kecamatan Kramatwatu Kabupaten Serang Provinsi Banten). Tirtayasa Ekonomika, 16(1), 145–155.

Muslimah, Yuliani, F., & Adianto. (2021). Strategi BUMDes Dalam Pengembangan Unit Usaha Pariwisata (Studi Kasus BUMDes Banglas Bestari di Desa Banglas Kabupaten Kepulauan Meranti). Dinamika : Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara, 8(3), 425–437.

Norken, I. N., Harmayani, K. D., & Kuntaparmana. (2019). Analisis Risiko Pembangunan Dan Pengelolaan Tps 3R (Reduce, Reuse, Recycle) Di Kota Denpasar (Studi Kasus Tps 3R Desa Sanur Kauh). Jurnal Spektran, 7(2), 232–243.

Pazouki, M., Jozi, S. A., & Ziari, Y. A. (2017). Strategic management in urban environment using SWOT and QSPM model. Global Journal of Environmental Science and Management, 3(2), 207–216.

Pradini, R. N. (2020). Strategi Pengembangan Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) di Desa Kedungturi Kabupaten Sidoarjo. Jurnal Paradigma Administrasi Negara, 2(1), 57–67.

Prayudi, D., & Yulistria, R. (2020). Penggunaan Matriks SWOT dan Metode QSPM pada Strategi Pemasaran Jasa Wedding Organizer: Studi Kasus pada UMKM Gosimplywedding Sukabumi. Jurnal Maksipreneur: Manajemen, Koperasi, Dan Entrepreneurship, 9(2), 224–240.

Rezazadeh, S., Jahani, A., Makhdoum, M., & Meigooni, H. G. (2017). Evaluation of the Strategic Factors of the Management of Protected Areas Using SWOT Analysis—Case Study: Bashgol Protected Area-Qazvin Province. Open Journal of Ecologi, 7(1), 55–68.

Sulaksana, J., & Nuryanti, I. (2019). Strategi Pengembangan Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Kasus Di Bumdes Mitra Sejahtera Desa Cibunut Kecamatan Argapura Kabupaten Majalengka. Jurnal Ekonomi Pertanian Dan Agribisnis (JEPA), 3(2), 348–359.

Sumiarsih, N. M., Legono, D., & Kodoatie, R. J. (2018). Strategic Sustainable Management for Water Transmission System: A SWOT-QSPM Analysis. Journal of the Civil Engineering Forum, 4(1), 29–40.

Thamrin, H., Herlambang, R., Brylian, B., Gumawang, A. K. A., & Makmum, A. (2017). A SWOT analysis tool for Indonesian small and medium enterprise. ARPN Journal of Engineering and Applied Sciences, 12(2), 620–625.

Trisnawati, L. E., & Agustana, P. (2018). Manajemen Pengelolaan Sampah Melalui TPS3R ( Tempat Pengolahan Sampah Reuse-Reduce-Recycle) di Desa Selat Kecamatan Sukasada Kabupaten Buleleng. Locus Majalah Ilmiah FISIP, 9(1), 75–88.

Untari, D., & Fajariana, D. E. (2018). Strategi Pemasaran Melalui Media Sosial Instagram (Studi Deskriptif Pada Akun @Subur_Batik). Widya Cipta, 2(2), 271–278.

Winahyu, D., Hartoyo, S., & Syaukat, Y. (2013). Strategi Pengelolaan Sampah Pada Tempat Pmbuangan Akhir Bantargebang, Bekasi. Jurnal Manajemen Pembangunan Daerah, 5(2), 1–17.




DOI: https://doi.org/10.21107/agriscience.v4i2.21359

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License