UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MENGGUNAKAN GROUP INVESTIGATION PADA SISWA KELAS 4 SEKOLAH DASAR

Febditya Aji Wijaya, Mawardi Mawardi, Krisma Widi Wardani

Abstract


ABSTRACT

The purpose of this research is to the improve of learning results of the fourth grade science which is the core and achievement school but have learning result that is still felt less of satisfactory.  The types of research which used is Classroom Action Research and it is implemented as much as 2 cycles.  The research learning model used in this research is group investigation. Instruments used in this study are formative test sheets, observation sheets, documentation, and interviews. In the implementation of the first cycle, there is a change in the improvement of cognitive learning outcomes after the action in cycle II. By executing the action using group investigation model on science learning, there is improvement of psychomotor learning results through observation of the students’ cooperation.  In addition, there is also improvement of affective learning results in the students’ behavior.  So, it can be concluded that learning by group investigation model can improve the cognitive, affective, and psychomotor learning results on the teaching and learning of science.

 

Keyword : group investigation, learning results, cognitive, affective, psychomotor.

 

ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar muatan IPA kelas IV yang merupakan sekolah inti dan berprestasi namun memiliki hasil belajar yang masih dirasa kurang memuaskan. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas dan dilaksanakan sebanyak 2 siklus. Model pembelajaran yang digunakan dalam penelitian ini adalah group investigation. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar tes formatif, lembar observasi, dokumentasi, dan wawancara. Pada pelaksanaan tindakan siklus I terjadi perubahan peningkatan hasil belajar kognitif setelah dilaksanakan tindakan pada siklus II. Dengan dilaksanakan tindakan menggunakan model group investigation pada pembelajaran IPA terjadi peningkatan hasil belajar psikomotor melalui pengamatan kerja sama siswa. Selain itu juga terjadi peningkatan hasil belajar Afektif pada perilaku siswa. Jadi dapat disimpulkan bahwa dengan pembelajaran model group investigation dapat meningkatkan hasil belajar kognitif, afektif maupun psikomotor pada muatan pembelajaran IPA.


Keywords


Group investiogation; Pembelajaran IPA

References


Aditya, R. R. (2016). Peningkatan Aktivitas dan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Sungapan. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Edisi 38 Tahun ke-5 , 3.623-3.633.

Aditya, R. R. C. (2016). Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Sungapan. Basic Education, 5(38), 3-623.

Aini, E. N. (2014). Melalui Pendekatan Saintifik Menggunakan Model Pembelajaran Group Investigation Pada Subtema Manusia Dan Peristiwa Alam Kelas 5 Sd Negeri 1 Banyusri. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 4(3), 54-67.

Alpusari, M., & Marhadi, H. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation (Gi) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD Negeri 034 Teluk Mega Kecamatan Tanah Putih. Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 4(1), 1-12.

Alpusari, M., & Marhadi, H. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation (Gi) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD Negeri 034 Teluk Mega Kecamatan Tanah Putih. Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 4(1), 1-12.

Delismar, D., Asyhar, R., & Hariyadi, B. (2013). Peningkatan kreativitas dan keterampilan proses sains siswa melalui penerapan model Group Investigation. EDUSAINS, 2(1).

Hanifah, N. (2014). Memahami Penelitian Tidakan Kelas: Teori dan Aplikasinya. Sumedang: UPI PRESS.

Indriasih, A. (2015). Pemanfaatan Alat Permainan Edukatif Ular Tangga Dalam Penerapan Pembelajaran Tematik Di Kelas III SD. Jurnal Pendidikan, 16(2), 128-137.

Mawardi. (2018). Merancang Model dan Media Pembelajaran. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan Vol. 8 No. 1, 26-40.

Setyadi , E., Suhartono, & Warsiti. (2015). Penerapan Model Kooperatif Tipe Group Investigation (GI) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika pada Siswa Kelas V SD Negeri 2 Lamuk Tahun Ajaran 2013/2014. KALAM CENDEKIA, 121-126.

Shobirin, M. (2016). Konsep dan Implementasi Kurikulum 2013 Di Sekolah Dasar. Yogyakarta : Deepublish.

Suhendri , H. (2011). Pengaruh Kecerdasan Matematis–Logis dan Kemandirian Belajar terhadap Hasil Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 1(1), 29-39.

Supriyati, & Mawardi. (2015). Keefektifan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation (GI) dan Inquiry dalam Pembelajaran IPA Kelas V SD. Scholaria.

Umaroh, M. (2013). Upaya Meningkatan Kecerdasan Bahasa melalui Model Cooperative Learning pada Siswa Kelompok B di RA Muslimat NU Desa Kandang Kecamatan Comal Kabupaten Pemalang. Indonesian Journal of Early Childhood Education Studies, 2(1).

Vitasari, R. (2013). Peningkatan Keaktifan dan Hasil Belajar Matematika Melalui Model Problem Based Learning Siswa Kelas V SD Negeri 5 Kutosari. KALAM CENDEKIA PGSD KEBUMEN, 4(3), 1-8.

Wahyuni, S. (2014). Peningkatan Keaktifan Dan Hasil Belajar IPS Melalui Model Group Investigation (GI) Pada Siswa Kelas VI SDN Bandung, Wonosegoro. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 4(3), 97-106.

Wasti, S. (2013). Hubungan Minat Belajar Dengan Hasil Belajar Mata Pelajaran Tata Busana Di Madrasah Aliyah Negeri 2 Padang. E-Journal Home Economic and Tourism, 2(1).

Widiyatmoko, A., & Pamelasari, S. D. (2012). Pembelajaran berbasis proyek untuk mengembangkan alat peraga IPA dengan memanfaatkan bahan bekas pakai. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 1(1).

Wijayanti, A. (2014). Pengembangan autentic assesment berbasis proyek dengan pendekatan saintifik untuk meningkatkan keterampilan berpikir ilmiah mahasiswa. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 3(2).

Wulandari, B., & Surjono, H. D. (2013). Pengaruh problem-based learning terhadap hasil belajar ditinjau dari motivasi belajar PLC di SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 3(2).

Yasin, A. (2017). Penerapan Metode Kooperatif Model Group Investigation Sebagai Alternatif Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Pokok Bahasan Hubungan Antar Satuan Berat Pada Siswa Kelas Iv Semester Ii Sdn 3 Tlogosari Tahun Pelajaran 2014-2015. Pancaran Pendidikan, 5(4), 31-50.




DOI: https://doi.org/10.21107/widyagogik.v5i2.3866

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Widyagogik : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
Widyagogik : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar 
by Universitas Trunojoyo Madura is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
ISSN 2541-5468 (Online)  and ISSN 2303-307X(Print) 
Email: widyagogik@trunojoyo.ac.id

Indexed by: