MAGNIFIKASI PERBAIKAN CITRA DIJITAL MULTI RESOLUSI DENGAN METODE GABUNGAN TAPIS LOLOS BAWAH DAN INTERPOLASI BILINEAR

Cahyo Darujati, Syamsul Anam, Hasan Dwi Cahyono, Agustinus Bimo Gumelar

Abstract


Dalam teknik pengolahan citra digital (digital image procesing), proses magnifikasi merupakan suatu
proses yang bertujuan untuk memperbesar ukuran citra. Magnifikasi citra sangat erat kaitannya dengan
ukuran penyimpanan yang tinggi dan dalam media jamak merupakan subyek yang valueable dalam
pengolahan citra. Magnifikasi juga merupakan proses pembesaran sesuatu hanya dalam penampilan, tidak
dalam ukuran fisik. Beberapa penelitian sebelumnya, menggunakan teknik untuk memperbesar seluruh
obyek dalam citra digital, tetapi diperlukan perbesaran pada obyek tertentu. Penelitian ini bertujuan
mengimplementasikan algoritma untuk memagnifikasi citra digital pada citra dunia nyata yang tidak
memerlukan sejumlah besar masukan dari pengguna. Sebuah citra dunia nyata yang realistis akan menjadi
citra yang bebas dari artefak seperti kabur (blurring), berbayang (shadowing) dan jaggies. Citra harus
mencakup kontur halus dan juga transisi tepi yang cepat. Proses magnifikasi citra dilakukan dengan dua
tahap, yaitu proses pertama adalah proses pencuplikan citra digital, proses pencuplikan ini dilakukan
secara manual, yang kemudian dilakukan proses filterisasi dan diperbesar dengan metode interpolasi
secara bilinear. Keluarannya berupa nilai rata-rata keluaran dari kedua proses tersebut. Hasil penelitian
menunjukkan proses perbesaran citra diatas dua kali dengan metode gabungan menghasilkan nilai Mean
Sequare Error (MSE) lebih kecil dan nilai PSNR 73% lebih besar dibandingkan dengan metode nongabungan.

 


Keywords


Magnifikasi Citra, Interpolasi Bilinear, Metode Gabungan, Tapis Lolos Bawah

References


Bilinear Interpolation,

http://www.GIASSA.NET/Bilinear

Interpolation/.

Notoatmodjo. Prof. Dr. Soekidjo.[

, Prinsip-Prinsip Dasar Ilmu

Kesehatan Masyarakat. Cet. ke-2,

Mei. Jakarta : Rineka Cipta.

R. C. Gonzalez, R. E. Woods, [2002]

Digital Image Processing, 2nd ed.,

Prentice Hall.

LI Zhiwei, ZHANG Min and WANG

Jiechao [2006], “An Image Zooming

Technique Based on the Relative

Color Difference of Pixels”, IEEE

Transactions On Image

Processing, Vol. 15, No.2.

Philippe Thévenaz, Thierry Blu

and Michael Unser, “Image

Interpolation and Resampling”.

Sakamoto, Tadashi, dkk, [1998]

“Software Pixel Interpolation For

Digital Still Cameras Suitable For A

-Bit MCU, IEEE Transactions on

Consumer Electronics,. 1998.

Werbos, P. [1974], “New Tools For

Prediction And Analy In The

Behavioral Sciences, “ Ph.D. Thesis,

Harvard University Committee on

Applied Mathematics.

Itoh, O., K. Gotoh, T. Nakayama,

and S. Takamizawa [1987],

“Application Of Fuzzy Control To

Activated Sludge Process,” Proc. 2nd

IFSA Congress, Tokyo, Japan, pp.

-285

Turner, H., Did Intuitive Downplay

Risks Assciated with daVinci Robot?

http://www.lawyersandsettlements.

com/articles/da-Vincirobot/operating-room-injuriesdavinci-lawsuit-2-19173.html,

diakses tanggal 25 Oktober 2013

http://eziekim.wordpress.com/2011

/11/23/computer-vision/, diakses

tanggal 25 Oktober 2013

S. Battiato, G. Gallo, F. Stanco,

, “A Locally-Adaptive

Zooming Algorithm for Digital

Images”, Elsevier Science Inc. -

Image and Vision Computing

Journal , vol. 20, n. 11, pp. 805-812,

September.

Y. Cha and S. Kim,[ 2006]. “ErrorAmended

Sharp Edge Schemes For

Image Interpolation”, IEEE Trans.

Image Process, vol. 16, no. 6, pp.

–1505,.

.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.